Home / Uncategorized

Minggu, 27 Agustus 2023 - 21:10 WIB

Ribuan Masyarakat Kelurahan Slerok Mengikuti Jalan Sehat Meriahkan HUT Kemerdekaan RI Yang Ke -78 .

 

Tegal,Targetnews.id – Kota Tegal. Warga Masyarakat kelurahan Slerok sangat antusias mengikuti kegiatan Jalan Sehat meriahkan HUT Kemerdekaan RI yang ke 78 bertempat Star Finis di depan Kelurahan Slerok Kecamatan Tegal Timur Kota Tegal minggu (27/8/2023)

Peserta jalan sehat di ikuti sebanyak 8000 Warga masyarakat kelurahan Slerok Kecamatan Tegal Timur.Jalan Sehat dilepas oleh Lurah Slerok Dwi Puspa Sari.S.STP.M.SI.didampingi seluruh panitia HUT. Kemerdekaan RI ke-78 .

Rute jalan sehat melalui Depan kantor kelurahan Slerok. Jalan Arjuna. Jalan Abimanyu. Jalan Wisangeni.Jalan Nakula.Jalan Werkudoro. Jalan Sumbodro.kembali lagi fihnis di jalan Arjuna depan Kelurahan Slerok.

Puluhan hadiah menanti para pejalan sehat diantara sepeda listrik.Kulkas.Mesin Cuci.TV. Kipas Angin.Kompor gas dan masih banyak lagi.kegiatan disponsori oleh mini market kita.dari donatur DPRD yang ada dilingkungan kelurahan Slerok dan warga masyarakat yang ada di kelurahan Slerok.

Baca juga  Sambang ke Masyarakat, Personel Polsek Maliku Lakukan Sosialisasi dan Imbauan

Pembagian hadiah langsung diundi selesai seluruh jalan sehat mengumpulkan kupon oleh panitia.Pengundian.hadiah diiringi oleh orgen tunggal untuk menghibur warga masyarakat kelurahan Slerok yang mengikuti jalan Sehat.

Dwi Puspa Sari. S. STP. MSI selaku lurah Slerok. Membenarkan kegiatan jalan sehat dilakukan setiap tahun sekali untuk memperingati HUT kemerdekaan RI.cuma memang sempat berhenti dua tahun kemarin dikarenakan pandemi covid. tahun 2022 dan sekarang tahun 2023 diadakan kembali.”pungkasnya .

Dwi Puspa Sari.S. STP. MSI sangat bangga kegiatan ini berjalan semarak sekali memperingati HUT kemerdekaan RI yang 78.
Pelaksanan jalan sehat .Wujud kita cinta kepada Bangsa dan Negara.
Salah satunya mengamalkan pancasila sila ketiga .Persatuan Indonesia. Wujud turut memeriahkan HUT kemerdekaan RI.

Baca juga  Kawasan Berikat PT Globalindo Intimates, Siap Dorong Ekspor Garmen dari Klaten

Saya liat warga masyarakat kelurahan Slerok banyak berpartisipasi mendukung suksesnya acara jalan sehat.
Warga kelurahan Slerok lebih kompak lagi bisa terjalin silaturohmi bersama dan berinteregasi mewujudkan pembangunan bisa lebih baik lagi. Harapanya.

Ditambahkanya kegiatan ini momentum yang tepat dihari kemerdekaan dalam mengelorakan kembali semangat nasionalisme. Ditengah masyarakat khususnya generasi muda dan juga penghormatan kepada Jasa para pahlawan terdahulu yang telah gugur dalam memperjuangkan kemerdekaan bangsa ini sebagai contoh tauladan bagi generasi penerus tegas Dwi Puspa Sari.

Acara jalan sehat kelurahan Slerok didukung oleh Camat Tegal Timur. Forkopicam. Kapolsek Tegal Timur. Danramil Tegal Timur. (Fauzi)

Share :

Baca Juga

Artikel

Prajurit Menbanpur 2 Mar Laksanakan Pam Pilkada Serentak Di Sampang

Uncategorized

Gandeng Warga, Polsek Rakumpit Utarakan Ini

Uncategorized

Personel Polsek Kahayan Kuala melaksanakan sosialisasi Maklumat Kapolda Kateng terkait mengemukakan pendapat di muka umum.

Uncategorized

Kembali Sambangi SPBU, Sat Binmas Polres Pulang Pisau Berikan Himbauan dan Penertiban Antrian.

Uncategorized

Polsek Kahayan Kuala guna cegah terjadinya bahaya tindak kejahatan, Kali ini dengan sasaran Objek Vital dan daerah rawan Kejahatan, guna cipta Sitkamtibmas yang aman terkendali.

Uncategorized

Sebelum tugas, Kanit II SPKT Polresta Palangka Raya Pimpin Apel Serah Terima Piket Fungsi

Artikel

Direktorat Polda Kalbar Musnahkan 109 Kg Barang Bukti Dan Tingkatkan Operasi Di kampong Beting

Artikel

Usai Libur Lebaran, Komandan dan Prajurit Batalyon Infanteri 5 Marinir Ikuti Apel Khusus Danpasmar 2 dan Halal Bihalal