Home / Uncategorized

Rabu, 25 Januari 2023 - 17:09 WIB

Rutin Anggota Satpolairud Sambangi Masyarakat Pesisir Berikan Himbauan Kamtibmas

 

Pulang Pisau – Untuk membangun kesadaran serta partisipasi warga terhadap Kamtibmas serta pendisiplinan terkait protokoler kesehatan Covid-19, Anggota Kepolisian dari Satuan Polisi Perairan (Satpolair) Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng melakukan sambang kepada warga pesisir, Rabu (25 / 1/2023) pagi.

Baca juga  Salurkan Bantuan, Babinsa Koramil 09/Kutowinangun Bantu Antrian Warga

Kegiatan sambang ini dilakukan oleh personel Satpolair Polres Pulang Pisau bertempat diwilayah pesisir Lingkungan kelurahan Pulang Pisau kecamatan Kahayan Hilir.

Kepada awak media, Kapolres Pulang Pisau AKBP. Kurniawan Hartono, SIK melalui Kasatpolairud AKP. Jaka Waluya, S.H,.M.M mengatakan, tujuan kegiatan tersebut untuk mengajak dan mengedukasi warga masyarakat agar lebih waspada dengan situasi keamanan lingkungan serta untuk meningkatkan kedisiplinan terkait penerapan protokol kesehatan.

Baca juga  Pantau ketersediaan minyak goreng Satbinmas Polres Pulang Pisau sambangi pasar Patanak

“Untuk mengajak dan mengedukasi warga menjaga kamtibmas serta mendisiplinkan diri untuk menerapkan protokol kesehatan,” jelas Jaka.

Share :

Baca Juga

Artikel

Kabid Humas Polda Jateng Ops Patuh Candi 2024 Efektif Turunkan Jumlah Pelanggaran dan Laka Lantas

Artikel

Danramil 14/Pejagoan Perintahkan Babinsa Jadi Pendamping Penyaluran Bantuan

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Gencar Sosialisasi Saber pungli kepada Warga

Uncategorized

Antisipasi Panas Ekstrim Ini Upaya Anggota Satpolairud Cegah Karhutla

Uncategorized

Polsek Pandih Batu Apel Siaga Karhutla Sekaligus Pengecekan kondisi Sarpras penanggulangan Karhutla

Artikel

Prajurit Batalyon Infanteri 5 Marinir Ikuti Acara Buka Puasa Bersama Danbrigif 2 Marinir

Uncategorized

Personil Polsek Maliku melakukan Door to Door System Ke Warga Masyarakat Kecamatan Maliku

Uncategorized

Rutin personil polsek banama tingang sosialisasi tentang larangan karhutla.