Home / Uncategorized

Sabtu, 29 April 2023 - 18:40 WIB

Rutin lakukan Patroli Dialogis dan berikan himbauan kamtibmas supaya sitkamtibmas tetap kondusif

 

Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng
– Salah satu bentuk upaya mencegah kejahatan C4 (Curas, Curat, Cubis dan Curanmor) di wilkum Polres Pulang Pisau, adalah giat Patroli Dialogis;

Sat Samapta Polres Pulang Pisau Polda Kalteng menggelar kegiatan Patroli Dialogis, dan juga sampaikan pesan pesan Kamtibmas, agar masyarakat tidak menjadi korban kejahatan pada Sabtu (29/4/2023) siang

Baca juga  Polisi Sita 67 Motor Knalpot Brong Terindikasi Balap Liar di Surabaya

“Tujuan kegiatan patroli guna menekan angka kriminalitas serta terjadinya kejahatan seperti Curas, Curat, Cubis maupun Curanmor” ucap Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K. melalui Kasat Samapta, Iptu Dedy Darmawan Soedjono, S.H.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Program Bajaka Presisi Polres Pulang Pisau tidak hanya sasar anak anak

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 15/Klirong Bersama Tim Kesehatan Puskesmas Klirong 1 Pengecekan Dan Penyuluhan Penyakit Leptospirosis

Uncategorized

Mempermudah Pelayanan Masyarakat, Bhabinkamtibmas Sosialisasi Aplikasi Polri Super App

Uncategorized

Pelapor Selaku Korban Minta Saddan Sitorus Penuhi Panggilan Penyidik Polres Jakarta Pusat

Artikel

Terima KKN Mahasiswa Alma Ata, Pj. Walkot Fokuskan Penanganan Stunting

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil Hadiri Pembayaran PBB Sehari Lunas

BERITA UTAMA

Wujudkan Rasa Aman, Ini Yang Dilakukan Bhabinkamtibmas Polsek Sabangau

Uncategorized

TK Putra Indonesia Dapat Pengenalan PBB Oleh Babinsa Koramil 0830/01 Krembangan