Home / Uncategorized

Minggu, 9 April 2023 - 16:06 WIB

Rutin personil polsek banama tingang sosialisasi tentang larangan karhutla.

Polres Pulang Pisau – Dalam upaya mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan diwilayah Kecamatan Banama Tingang, Bripka Joko susanto Personel Polsek Banama Tingang, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng sejak dini rutin melakukan upaya pencegahan yaitu dengan memberikan Sosialisasi Maklumat Kapolda Kalteng No Mak : 01/ll/2021 tentang sanksi pidana terhadap pelaku karhutla berdasarkan PP No. 04 tahun 2021 Tentang pengendalian kerusakan atau pencemaran lingkungan hidup yang berkaitan dengan kebakaran hutan dan lahan kepada masyarakat di wilayah Kecamatan Banama Tingang, Kabupaten Pulang Pisau, Kalteng, sabtu (08/04/2023) Malam.

Baca juga  Mewujudkan Swasembada Pangan Nasional Personel Kodim 1009/Tla Terus Melaksanakan Pendampingan Kepada Petani Guna

Harapanya dengan rutin memberikan imbauan karhutla dan menyampaikan Maklumat Kapolda Kalteng sejak dini masyarakat menjadi paham akan dampak dan bahaya yang akan dialami jika terjadi kebakaran hutan dan lahan sehingga masyarakat dapat berpikir bijak untuk tidak membakar hutan dan lahan di saat musim kemarau.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K. melalui Kapolsek Banama Tingang Iptu Abi Wahyu Prasetyo, S.Tr.K. menyampaikan, kegiatan ini dilakukan untuk menghadapi musim kemarau yang akan datang, Maka Personel Polsek Banama Tingang akan terus melaksanakan giat Sosialisasi agar dapat menumbuhkan Masyarakat.

Baca juga  Urus Surat Pengantar Pengambilan Ganti Rugi Tol Cisumdawu Hingga 3 Minggu, Warga Terdampak Kecewa Pelayanan di BPN Sumedang

“Kami minta kepada seluruh masyarakat khususnya masyarakat yang ada di Kecamatan Banama Tingang untuk tidak membakar hutan dan lahan dengan alasan apapun,” tutup Ipda Abi. Kembali Kanit Samapta polsek Banting laksanakan Himbauan Maklumat Kapolda Kalteng.

Share :

Baca Juga

Artikel

Personel Polsek Kahayan Kuala sambangi warga dan Memberikan himbauan Tentang Larangan Membakar hutan dan lahan

BERITA UTAMA

Ciptakan Kamseltibcarlantas di Pasar Ramadhan, Polresta Palangka Raya Lakukan Ini

Uncategorized

Setelah puluhan tahun, akhirnya dua desa terhubung dengan diresmikannya jembatan Merah Putih

Uncategorized

Sosialisasi Saber Pungli Oleh Personil Polsek Pandih Batu.

BERITA UTAMA

Hadir Ditengah Masyarakat, Jum’at Curhat Polsek Bukit Batu Bahas Kamtibmas

Uncategorized

Himbauan Kamseltibcarlantas Melalui Giat Penling Satlantas Polres Pulang Pisau

Artikel

LSM Libas88 Akan laporkan Ke APH : Dana Desa Diduga Fiktif Di Desa Darma Tanjung

Uncategorized

Terus Berikan Himbauan Kamtibmas Personil Satbinmas sambangi petugas SPBU