Home / Uncategorized

Rabu, 7 Juni 2023 - 23:54 WIB

Saat Jam Rawan Kejahatan, Satsamapta Polresta Palangka Raya Berpatroli

Polresta Palangka Raya – Sebagai upaya untuk memastikan situasi tetap aman dan kondusif, Satuan Samapta (Satsamapta) Polresta Palangka Raya menggelar patroli Kamtibmas.

Patroli yang dilakukan pada jam – jam rawan ini menerjunkan dua personel yakni Bripka Nanang Ma’arif dan Bripda Gusmedi Pratama.

Adapun rute yang menjadi tujuan patroli Kamtibmas tersebut yakni Jalan G. Obos XV – Jalan Pramuka – Jalan Intan – Jalan Yos Sudarso Kota Palangka Raya.

Baca juga  Bhabinkamtibmas Polsek Banama Tingang laksanakan Sosialisasikan Kartu Dumas Presisi ke Warga

Mereka pun dalam melaksanakan patroli Kamtibmas dibekali sejumlah peralatan diantaranya Senpi SS1 V2 Sabhara, Magazine, Body Vest, Tongpol, Borgol, HT.

Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Kasatsamapta AKP Gatoot Sisworo menyampaikan, patroli Kamtibmas yang diselenggarakan merupakan salah satu cara dalam menjaga kondusifitas wilayah.

Baca juga  Polisi dan Petugas Gabungan Berhasil Padamkan Karthula di Kawasan TNBTS Ranupani Lumajang

“Disamping itu, kami dari Satsamapta Polresta Palangka Raya akan terus menggelar patroli guna menjamin stabilitas Kamtibmas tetap pada koridornya,” katanya, Rabu (7/6/2023) pagi.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

BHABINKAMTIBMAS SAMBANGI IBU IBU SAAT PATROLI WILAYAH BINAAN

Uncategorized

Personil Polsek Banama Tingang sosialisasi Larangan adanya Pungutan Liar.

DAERAH

DANWINGDIK 800/PASGAT SECARA RESMI MEMBUKA PENDIDIKAN SUSJURLATA PASUKAN A-58 TA. 2024

BERITA UTAMA

Polresta Amankan Konser Musik di GOR Indor Tjilik Riwut

Artikel

Agus Dwi Sulistyantono Resmi Jabat Pj. Wali Kota Tegal

Artikel

Anggota Kodim 1008/Tabalong Gelar Lari Pagi Bersama di Kompleks Pendopo Bersinar Tabalong

BERITA UTAMA

Ciptakan Lingkungan Yang Bersih Dan Sehat Babinsa Sentebang Bersama Warga Gotong-Royong Bersihkan Jalan

Uncategorized

Patroli Kibas Bendera, Kembali Digelar Sat Lantas Pada Daerah Rawan di Pulang Pisau