Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / KESEHATAN / NEWS / POLRI / Tag / Uncategorized

Jumat, 19 April 2024 - 19:15 WIB

Salut, Polisi di Nganjuk Antarkan ODGJ Berobat ke RSJ Menur

Antarkan ODGJ Berobat ke RSJ Menur

Antarkan ODGJ Berobat ke RSJ Menur

 

NGANJUK TargetNews.id Melalui program Peduli Masyarakat, kali ini Polres Nganjuk mengantar seorang laki-laki inisial JT (39) warga Kelurahan Kartoharjo, Kabupaten Nganjuk yang diduga ODGJ berobat ke Rumah Sakit Jiwa Menur Surabaya.

AKBP Muhammad mengungkapkan hal tersebut dilaksanakan setelah pihaknya mendapat laporan dari warga sekitar bahwa JT (39) memerlukan pengobatan karena mengalami gangguan jiwa yang serius dan memerlukan perawatan medis intensif.

Baca juga  Sakit Hati Karena Diancam Dipecat, Driver di Gresik Curi Mobil Milik Perusahaan

“Kami sangat mengapresiasi kepedulian warga yang melaporkan kondisi JT kepada kami. Hal ini menunjukkan kesadaran masyarakat terhadap pentingnya peran serta dalam membantu sesama yang membutuhkan,” kata AKBP MuhammadJumat (19/4).

Selanjutnya Polres Nganjuk melalui Bhabinkamtibmas Kelurahan Karoharjo Aipda Cahyo Ariyanto bersama tiga pilar Kecamatan Nganjuk Kota melakukan koordinasi dengan pihak rumah sakit untuk memastikan JT mendapatkan penanganan yang tepat dan sesuai dengan kondisinya.

Baca juga  Asosiasi Petinggi Lurah ( APEL ) Kota Batu. Ketua Wiweko dan Seluruh Anggota, Mengucapkan Selamat HUT RI Ke-79-2024

Sementara itu, Aipda Cahyo mengungkapkan evakuasi JT dilaksanakan pada Kamis, (18/04/2024).

Pasien diantarkan bersama-sama dengan keluarga untuk memastikan bahwa proses pengobatan berjalan lancar dan mendapatkan dukungan moral dari orang-orang terdekatnya.

“Kami berusaha memberikan pendampingan dan dukungan psikologis kepada JT dan keluarganya selama proses evakuasi dan perawatan di Rumah Sakit Jiwa Menur Surabaya,” ujar Aipda Cahyo Ariyanto.
tutup(ERS)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Lakukan Sosialisasi Satgas Saber Pungli, yang di lakukan Polsek Kahayan Kuala guna cegah terjadinya pungutan biaya yang tak resmi.

Uncategorized

Hutan Adalah Nafas Kehidupan Ayo Jangan Bakar Hutan

Uncategorized

Gelar Minggu Kasih, Polsek Kahayan Kuala dengarkan Keluhan dan Harapan Masyarakat Desa Bahaur Tengah Kec.Kahayan Kuala

Uncategorized

Sembari Patroli, Bripka Hamsin Sampaikan Pesan Kamtibmas

Artikel

Anggota Polres Gresik Atlet Cabor Hockey Indoor Jatim Raih Perunggu PON XXI

Uncategorized

Pengecekan Alat Damkar di Posko 4 Terpadu Polsek Maliku

Uncategorized

Polsek Kahayan Tengah Himbau Masyarakat agar Tertib Berlalulintas

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 15/Klirong Hadiri Undangan Lelang Pengadaan Barang Dan Jasa