Home / BERITA UTAMA / DAERAH / POLRI / TargetNews.id

Sabtu, 8 Juli 2023 - 23:53 WIB

Samapta Polresta Palangka Raya Terus Sosialisasi Pencegahan Karhutla

Polresta Palangka Raya – Pesonel Satuan Samapta Polresta Palangka Raya, Polda Kalteng terus berupaya mencegah dan meminimalisir potensi terjadinya kebakaran hutan dan lahan (Karhutla).

Upaya tersebut diwujudkan dengan terus menggiatkan patroli sambang serta mensosialisasikan larangan membersihkan lahan maupun pekarangan dengan cara membakar karena hal tersebut berpotensi menyebabkan terjadinya Karhutla.

Baca juga  Personel Kodim 1009/Tanah Laut Hadiri Kegiatan Pelantikan Petugas Pengawas Tempat Pemungutan Suara Kec. Jorong

Sebagaimana yang dilaksanakan oleh Tim Patmor Samapta yang dipimpin oleh Bripka Eka Rahman bersama Briptu Willy Pranata, Sabtu (8/7/2023) sore sembari berpatroli di Jalan Banteng Kota Palangka Raya.

Eka Rahman juga mengajak warga untuk berperan aktif mencegah terjadinya Karhutla dengan melaporkan segera ke Kepolisian terdekat apabila mengetahui adanya oknum yang sengaja melakukan pembakaran lahan.

Baca juga  Satlantas Polres Kendal Sosialisasi Operasi Patuh Candi 2024 bagi Brosur dan Helm Gratis

“Kami juga menjelaskan bahaya kabut asap yang ditimbulkan akibat Karhutla serta ancaman pidana penjara dan denda bagi oknum yang sengaja membakar lahan hingga mengakibatkan kebakaran hutan yang luas,” pungkasnya. (b1b)

Share :

Baca Juga

Artikel

Habib Syech, Kaops NCS Polri Serukan Jaga Pemilu 2024 Aman dan Damai

Artikel

Mendagri Apresiasi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Capai 5,11 Persen

Artikel

Menteri PAN RB : Tahun 2024 Seleksi CPNS Tiga Kali dalam Setahun

BERITA UTAMA

Polsek Maliku Gelar Patroli Malam Menjaga Sitkamtibmas Kondusif

BERITA UTAMA

Gelar Oprasi Gaktib di Akademi Militer

BERITA UTAMA

Sampaikan Imbauan Kepada Masyarakat Oleh Personel Polsek Maliku

BERITA UTAMA

TINDAK LANJUTI ARAHAN MENTERI HUKUM DAN HAM RI, LAPAS PAMEKAN GELAR RAZIA KAMAR HUNIAN WBP

Artikel

Tarhim Bersama Warga Tegalsari, Dedy Yon Ungkap Empat Dasar Kota Maju