Home / Uncategorized

Kamis, 12 September 2024 - 15:54 WIB

Sambang ke Masyarakat, Personel Polsek Maliku Lakukan Sosialisasi dan Imbauan

Polres Pulang Pisau – Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, memberikan sosialisasi dan imbauan kepada masyarakat tentang Kecamatan Maliku, Rabu (11/09/2024) pagi.

Sambil menyampaikan imbauan kepada para pelanggar, dimana pentingnya mencegah karhutla, Personil Polsek juga langsung memberikan kartu nama nomor Kepolisian yang bisa dihubungi.

Baca juga  Menyambangi Desa Binaannya, Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sosialisasikan Larangan Karhutla

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi, mengatakan bahwa, kegiatan ini dilakukan secara rutin agar meningkatkan keamanan lingkungan juga untuk meminimalkan gangguan kamtibmas.

Baca juga  Kalapas Kelas IIA Pematangsiantar Perkuat Sinergiitas Sambangi Brimob Kompi 2 Batalyon B Pematang Siantar

“Dalam kegiatan ini, kami dari Kepolisian Sektor Maliku memberikan imbauan mengenai kamtibmas, pencegahan laka lantas dan pencegahan karhutla,” ujar Kapolsek.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Plt, Kepala Dinas Pemadam Kebakaran & Penyelamatan Kota Batu. Drs.Susetya Herawan, Beserta Seluruh Staf dan Pegawai. Mengucapkan Selamat HUT RI Ke-79 – 2024

BERITA UTAMA

Pelantikan Dan Sertijab di Kantor Kejaksaan Negeri Pontianak

Artikel

Kapolres Puncak Jaya Pimpin Upacara Bendera Dalam Rangka Hari Lahir Pancasila

Uncategorized

Personel Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Laksanakan Cooling System di Desa Binaannya.

BERITA UTAMA

Kadiv PAS Kalbar Tutup Porsenap dan Bagikan Hadiah Kepada Pemenang Lomba

Artikel

Azriel Putra dan Eka Wati Dinobatkan Sebagai Duta Anti Narkoba 2024

Uncategorized

Polsek Maliku Sambangi Masyarakat dengan Beri Imbauan

BERITA UTAMA

Mantap satnarkoba polresta Pontianak berhasil menangkap Seorang Warga ptk Utara Diduga Jaringan Narkoba Antar Provinsi