Home / Uncategorized

Kamis, 16 Maret 2023 - 19:13 WIB

Sambang ke Masyarakat, Personel Polsek Maliku Lakukan Sosialisasi dan Imbauan

Polres Pulang Pisau – Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, memberikan sosialisasi dan imbauan kepada masyarakat Kecamatan Maliku, Kamis (16/03/2023) pagi.

Sambil menyampaikan imbauan kepada para pelanggar, dimana pentingnya mencegah karhutla, Personil Polsek juga langsung memberikan kartu nama nomor Kepolisian yang bisa dihubungi.

Baca juga  Koramil Pandawan Bersihkan Sampah Di Pasar Mahang Sungai Hanyar

Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Iptu Laaser Kristovor, S.H., mengatakan bahwa, kegiatan ini dilakukan secara rutin agar meningkatkan keamanan lingkungan juga untuk meminimalkan gangguan kamtibmas.

Baca juga  Selain Sinergitas, Patroli Satsamapta Polresta Palangka Raya untuk Pertahankan Kondusifitas

“Dalam kegiatan ini, kami dari Kepolisian Sektor Maliku memberikan imbauan mengenai kamtibmas, pencegahan laka lantas dan pencegahan karhutla,” ujar Kapolsek.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Sambang ke Masyarakat Bhabinkamtibmas Food Estate Lakukan Sosialisasi dan Imbauan

Uncategorized

Mendukung UMKM Polsek Pandih Batu Sambangi Masyarakat.

BERITA UTAMA

Wujudkan Kepedulian, Polsek Sabangau Gelar Baksos

Artikel

Semarak HUT TNI ke-79, Kodim 0812/Lamongan Gelar Lomba PBB Tingkat Pelajar SMP dan SMA se Kabupaten Lamongan

Uncategorized

Sosialisasi standar pelayanan publik ( alur pelayanan,biaya pelayanan dan waktu pelayanan ) penerbitan SKCK di Polsek Kahayan Tengah.

Uncategorized

Tidak Pernah Bosan Anggota Satpolairud Sosialisasikan Larangan Karhutla

Artikel

Polres Gersik Pastikan Pertandingan Gresik United Vs Persewar,  Aman Dan Kondusif

Artikel

Peluncuran Antologi Puisi Jauhari, Pj. Walkot: Mari Kita Dorong dan Dukung Kreativitas Para Penyair