Home / Uncategorized

Kamis, 4 Mei 2023 - 15:48 WIB

Sambang ke Masyarakat, Personel Polsek Maliku Lakukan Sosialisasi dan Imbauan

Polres Pulang Pisau – Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, memberikan sosialisasi dan imbauan kepada masyarakat Kecamatan Maliku, Kamis (04/05/2023) pagi.

Sambil menyampaikan imbauan kepada para pelanggar, dimana pentingnya mencegah karhutla, Personil Polsek juga langsung memberikan kartu nama nomor Kepolisian yang bisa dihubungi.

Baca juga  Dinilai Lemah Tegakkan Hukum, Ada Apa Dengan Kejari Bangka Tengah

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Iptu Laaser Kristovor, S.H., mengatakan bahwa, kegiatan ini dilakukan secara rutin agar meningkatkan keamanan lingkungan juga untuk meminimalkan gangguan kamtibmas.

Baca juga  Pangdam IV/Diponegoro Tinjau Program Ketahanan Pangan dan Resmikan Jembatan Gantung Merah Putih di Brebes

“Dalam kegiatan ini, kami dari Kepolisian Sektor Maliku memberikan imbauan mengenai kamtibmas, pencegahan laka lantas dan pencegahan karhutla,” ujar Kapolsek.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Polres Pulang Pisau Kawal Karnaval Anak TK di HUT Republik Indonesia Ke-79

Uncategorized

Laksanakn Patroli Karhutla, Bhabinkamtibmas Marang Sampaikan Ini

Uncategorized

Polsek Maliku Sambangi Masyarakat dengan Beri Imbauan

Uncategorized

Kanit bhabinkamtibmas Satbinmas Polres Pulpis Sambangi Warga sampaikan himbuan Karhutla

Uncategorized

Menjaga silahturahmi Bhabinkamtibmas Food Estate desa Sanggang Menyambangi warga binaan nya

Artikel

Koramil 1612-06/Lembor Hadir dalam Seleksi Paskibra di SMA N 1 Amba

Uncategorized

Apa Itu TPPO Simak Penyampaian Oleh Polsek Banama Tingang

Artikel

SATU SISWA SMP PGRI WONOSOBO BELUM BELUM KEMBALI KE RUMAH