Home / Uncategorized

Selasa, 14 Februari 2023 - 20:20 WIB

Sambang ke Masyarakat, Personel Polsek Maliku Lakukan Sosialisasi dan Imbauan

Polres Pulang Pisau – Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, memberikan sosialisasi dan imbauan kepada masyarakat Kecamatan Maliku, Selasa (14/02/2023) pagi.

Sambil menyampaikan imbauan kepada para pelanggar, dimana pentingnya mencegah karhutla, Personil Polsek juga langsung memberikan kartu nama nomor Kepolisian yang bisa dihubungi.

Baca juga  Apes, Kelelahan di Pinggir Jalan Pengangsu BBM Diciduk Polisi

Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Iptu Laaser Kristovor, S.H., mengatakan bahwa, kegiatan ini dilakukan secara rutin agar meningkatkan keamanan lingkungan juga untuk meminimalkan gangguan kamtibmas.

Baca juga  Melalui Kegiatan Sambang, Polsek Maliku Ajak Masyarakat untuk Wujudkan Kamtibmas yang Aman

“Dalam kegiatan ini, kami dari Kepolisian Sektor Maliku memberikan imbauan mengenai kamtibmas, pencegahan laka lantas dan pencegahan karhutla,” ujar Kapolsek.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Dengan Rutin Sambang, Bhabinkamtibmas Food Estate Sampaikan Pesan Kamtibmas

Uncategorized

Upaya Berikan Edukasi Kepada Penumpang Fery Ini Yang Dilakukan Anggota Satpolairud

Artikel

Takziah Sebagai Wujud Empati Babinsa Koramil 06/Sruweng Manunggal Dengan Rakyat

Artikel

Kodim 1002/HST Kampanye Rekrutmen TNI-AD Melalui Podcast

Artikel

TARGET KORUPSI: Penambangan Ilegal di Pargi Mautong Marak, Dimana APH Tutup Mata

Artikel

DANWINGDIK 800/PASGAT TURUT MENGIKUTI MENEMBAK PISTOL DI TRIWULAN KE-IV

Uncategorized

Menjaga silahturahmi Bhabinkamtibmas Food Estate desa Sanggang Menyambangi warga binaan nya

Uncategorized

Cegah Kriminalitas Piket Siaga Polsek Maliku Laksanakan Patroli malam