Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / POLRI / Tag

Minggu, 31 Maret 2024 - 17:05 WIB

SAMBANGI WARGA, BHABINKAMTIBMAS SAMPAIKAN SOSIALISASI KARHUTLA

BHABINKAMTIBMAS SAMPAIKAN SOSIALISASI KARHUTLA

BHABINKAMTIBMAS SAMPAIKAN SOSIALISASI KARHUTLA

 

Polres Pulang Pisau – Dalam rangka menjaga situasi yang kondusif dan mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan (Karhutla), Bhabinkamtibmas Polsek Pandih Batu gelar sosialisasi tentang bahaya kebakaran hutan dan lahan.

Kegiatan kali ini dilaksanakan oleh Bhabinkamtibmas Food Estate Desa Karya Bersama Polsek Pandih Batu Polres Pulang Pisau Polda Kalteng Bripda I Putu Ardika Saputra di Desa Karya Bersama Kec. Pandih Batu Kab. Pulang Pisau, minggu (31/03/2024) siang.

Baca juga  Anggota Satlantas Polres Pulang Pisau Laksanakan Patroli Di Lokasi Rawan Laka Lantas

Dalam pelaksanaannya, Bhabinkamtibmas menyampaikan imbauan kepada masyarakat untuk tidak membuka lahan dengan cara dibakar untuk mencegah agar tidak munculnya titik api dan menimbulkan bahaya karhutla.

“Sosialisasi ini bertujuan agar masyarakat pada saat membuka lahan pertanian atau perkebunan tidak dengan cara dibakar karena akan berdampak buruk terhadap lingkungan, akibat asap yang ditimbulkan dari pembakaran tersebut” ujar Bhabinkantibmas

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K melalui Kapolsek Pandih Batu Iptu Sutarman mengatakan “membuka hutan atau lahan dengan cara dibakar bisa merusak ekosistem, pencemaran udara, gangguan kesehatan dan juga ada sanksi hukum pidana bagi masyarakat yang melakukan pembakaran hutan atau lahan,”

Baca juga  Babinsa Dan Bhabinkamtibmas Motivasi PKK Hilir Banua

“Pencegahan Karhutla kami tingkatkan di Desa yang rawan Karhutla, selain itu kami turun langsung ke lapangan memberikan edukasi sehingga masyarakat benar-benar paham dampak yang di akibatkan oleh asap karhutla,” tutup IPTU SUTARMA

Share :

Baca Juga

Artikel

Stop!!!! Karhutla Ayo Ubah Pola Bertani

BERITA UTAMA

Babinsa Posramil Bonorowo Bersama Warga Laksanakan Karya Bakti Pengecoran Jalan

BERITA UTAMA

Bersama Polsek, Koramil 19/ Kuwarasan Pengamanan Perayaan Tri Suci Waisak Terpusat di Vihara Bodhikirti

Artikel

Patroli Kamtibmas Akhir Pekan, Satsamapta Polresta Palangka Raya Kunjungi Kalawa Water Park

Artikel

Polres Tegal Lakukan Ramp Check Angkutan Umum di Terminal Bus Dukuhsalam, Ini Tujuannya

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 09/Kutowinangun Melakukan Pengecekan Tempat Penggilingan Padi Di Desa Ungaran

BERITA UTAMA

Melalui “Kedai Kopi”, Wakapolres Pulpis Serap Keluhan dan Aspirasi Kepala Desa Belanti Siam

Artikel

CEGAH GANGGUAN KAMTIBMAS DAN JALIN SILATURAHMI, BHABINKAMTIBMAS FOOD ESTATE SAMBANGI WARGA DESA BINAAN