Sambangi Warga, Ini Pesan Anggota Piket Polsek Bukit Batu

Polresta Palangka Raya – Polsek Jajaran Polresta Palangka Raya Polda Kalteng terus menggiatkan patroli sambang guna mewujudkan situasi keamanan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) yang kondusif di Wilayahnya.

Sebagaimana yang dilaksanakan oleh Anggota Piket SPKT Polsek Bukit Batu Aipda Joko Prasojo dan Aipda Priyo Waluyo pada hari Senin (20/2/2023) mulai Pukul 21.30 WIB di bilangan Jalan Sidomulyo Kelurahan Tumbang Tahai Kecamatan Bukit Batu Palangka Raya.

Baca juga  Babinsa hari undangan Musdes Penetapan APBDes Tahun 2023 Desa Sitibentar

Joko menjelaskan, selain mewujudkan Kamtibmas yang kondusif, patroli sambang tersebut juga bertujuan untuk memberikan rasa aman serta menjalin kemitraan dan silaturrahmi dengan kehadiran Polri ditengah-tengah masyarakat.

Baca juga  WINGDIK 800/PASGAT GELAR DOA BERSAMA DALAM RANGKA MEMPERINGATI HUT KE-79 KODIKLATAU

“Mari bersama menjaga kondusifitas di lingkungan masing-masing serta jangan ragu untuk menghubungi kami apabila mengetahui adanya gangguan Kamtibmas maupun tindak pidana,” pungkasnya. (b1b)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Sampaikan Larangan Karhutla dan Patuhi Prokes Guna Cegah Covid19 Kepada Warga

TNI-POLRI

Personel Polsek Kahayan Kuala sambangi warga dan Memberikan himbauan Tentang Larangan Membakar hutan dan lahan.

Artikel

Personel Satlantas Polres Pulang Pisau Laksanakan Patroli Daerah Rawan Laka

Artikel

Sidokkes Polresta Palangka Raya Gelar Layanan Rikkes Berkala Bagi Personel Kesatuan

BERITA UTAMA

Danramil 04/Kra, Kapten lnf Bambang MuldiantoHalal Bihalal dan silaturahmi kecamatan karanganyar 1444 H/2023 M

Artikel

Danramil 14/Pejagoan Rapat Survei Akreditasi Puskesmas Pejagoan

BERITA UTAMA

Bhabinkamtibmas Sosialisasi Nomor WA Satwil Dan Ka Satwil Ke Warga

Artikel

Datangi masyarakat dan ajak masyarakat untuk jaga Kamtibmas, itulah yang di sampaikan Petugas Patroli Sat Samapta