Home / Uncategorized

Sabtu, 6 Mei 2023 - 18:08 WIB

Sambangi Warga personel Satbinmas Polres Pulang Pisau himbau dan Sosialisasi Larangan Karhutla

 

Pulang Pisau – Personel Satbinmas Polres Pulang Pisau melakukan sosialisasi dan himbauan tentang larangan membakar hutan dan lahan kepada masyarakat di ds Hanjak maju Kahayan hilir kab Pulang Pisau, Sabtu ( 06/05/2023).

Beberapa hari terakhir cuaca sudah panas tak lama lagi memasuki musim kemarau, Berbagai antisipasi dari Polri secara dini telah di lakukan baik dengan cara pemberian maklumat,pemasangan spanduk, maupun penyuluhan, himbuan serta sosialisasi larangan membakar hutan dan lahan kepada masyarakat.

Baca juga  Bati Tuud Koramil 22/Ayah Musdes Susun Kerja Desa

satbinmas selalu berupaya melakukan sosialisasi diwilayah kabupaten Pulang Pisau, dalam kegiatan tersebut menghimbau kepada masyarakat agar jangan membakar hutan dan lahan dan apa bila mengetahui segera lapor kepada kepolisian terdekat untuk di tindak lanjuti

Baca juga  Bukti Nyata! Preman Sangar Gruduk Makam di Rejosari, Ternyata

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K. melalui Kasat Binmas AKP Ujang Kustarman mengajak agar tidak ada lagi masyarakat membakar lahan dengan cara di bakar karena membakar hutan kebun dan lahan dapat menimbulkan dampak yang besar muncul kabut asap dan gangguan pada kesehatan serta pidana.” tutup kasat.

Share :

Baca Juga

Artikel

Ketua MPR RI Bamsoet Sambut Baik Acara Bedah Buku Kapal Selam Diplomasi Sang Hiu Kencana bersama KASAL

Uncategorized

Sosialisasi Satgas Saber Pungli, yang di lakukan Polsek Kahayan Kuala guna cegah terjadinya pungutan biaya yang tak resmi.

BERITA UTAMA

Kodim 1002/HST Gelar Latihan Bela Diri Taktis, Perkuat Kemampuan Prajurit

Uncategorized

Sembari Patroli, Bhabinkamtibmas Petuk Katimpun Lakukan Ini

Artikel

Upacara Hari Juang TNI AD ke-79, Kodim 1008/Tabalong Perkuat Semangat Juang dan Kebersamaan

Uncategorized

Kanit Propam giatkan sosialisasi larangan membakar hutan dan lahan

BERITA UTAMA

POLRES TANJUNG PERAK AMANKAN 6 REMAJA PADA PATROLI PAKET KALAM RAMADHAN

Uncategorized

Bhabinkamtibmas memberikan Sosialisasi Tentang Karhutla ke warga