Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI / POLRI

Kamis, 7 Desember 2023 - 18:11 WIB

Sambangi Warganya Bhabinkamtibmas Sosialisasikan QR Dumas Presisi

Sambangi Warganya Bhabinkamtibmas Sosialisasikan QR Dumas Presisi

Sambangi Warganya Bhabinkamtibmas Sosialisasikan QR Dumas Presisi

 

Polres Pulang Pisau – Polsek Pandih Batu melalui Bhabinkamtibmas melaksanakan sosialisasi aplikasi Dumas Presisi di wilayah Hukum Pandih Batu. Sosialisasi ini menyasar para masyarakat khususnya ibu-ibu di lingkungan desa binaannya.

Sosialisasi Dumas Presisi ini dilaksanakan oleh Bhabinkamtibmas Food Estate Desa Karya Bersama Polsek Pandih Batu Polres Pulang Pisau Polda Kalteng Bripda I Putu Ardika Saputra bertempat di Lingkungan Desa Karya Bersama, Kecamatan Pandih Batu, Kabupaten Pulang Pisau. Kamis (7/12/2023) pagi.

Baca juga  Personel Kodim 1009/Tanah Laut Dampingi Bawaslu Tertibkan APK

Bripda putu mengatakan, Sosialisasi Dumas Presisi ini bertujuan untuk memberikan informasi kalau saat ini masyarakat bisa mengadukan terhadap pelayanan kepolisian.

“Hari ini kita sosialisasikan Ini untuk mengedukasi Para ibu-ibu sebagai mitra kita dalam menjaga keamanan masyarakat terkait pelayanan Polri. Sehingga diharapkan bisa memahami inovasi yang dikeluarkan Polri guna menunjang pelayanan terhadap masyarakat,” katanya.

Ditempat lain, Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K melalui Kasat Binmas Polres Pulang Pisau Iptu Laaser Kristovor, S.H. berpesan dengan adanya program Dumas Presisi ini masyarakat tidak perlu mendatangi kantor Polisi. Masyarakat hanya tinggal menggunduh aplikasi tersebut di play store untuk menikmati pelayanan Polisi.

Baca juga  Polresta Palangka Raya Lakukan Pam Selama Aktivitas Penerbangan Bandara Tjilik Riwut

“Sekali lagi saya jelaskan, aplikasi ini mempermudah masyarakat untuk mengadukan terkait tingkat kepuasan pelayanan polisi saja, kalau ada kejadian apapun masyarakat bisa melaporkan melalui Aplikasi Dumas Presisi,” pungkasnya.

Share :

Baca Juga

Artikel

Komandan dan Penerbang Wingud 1 Ikuti Vicon Rakorlat Take Off Landing Heli KRI Antar Matra TNI

Artikel

Polres Malang dan Tim Gabungan Gerak Cepat Tangani Banjir Warga Diminta Tetap Waspada

Artikel

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sampaikan Penyuluhan TPPO

Artikel

Public Private Partnership Dalam Program Pengolahan Sampah Menjadi Energi Listrik (PSEL) di Kota Surakarta

Artikel

Kapolres Batang Pimpin Sertijab Lima Perwira

Artikel

May Day, Iwan Temui Buruh dan Janji Penuhi Tuntutan

Artikel

Yonmarhanlan VII Kupang Gelar Yasinan Malam Nifsu Sya’ban

BERITA UTAMA

PERTAJAM NALURI DAN KEMAMPUAN TEMPUR PRAJURIT YONIF 4 MARINIR LAKSANAKAN PATROLI TEMPUR DALAM MATERI LSD II TW II 2023