Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI

Selasa, 5 Maret 2024 - 14:38 WIB

Sampaikan Isi Maklumat Kapolda Kalteng Ini Yang Dilakukan Bripka Andi

Sampaikan Isi Maklumat Kapolda Kalteng Ini Yang Dilakukan Bripka Andi

Sampaikan Isi Maklumat Kapolda Kalteng Ini Yang Dilakukan Bripka Andi

Polres Pulang Pisau Dalam upaya mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan personel Satpolairud Polres Pulang Pisau , Polda Kalteng Bripka Agus Alamin memberikan sosialisasi larangan karhutla kepada masyarakat di bantaran Das Kahayan.

Anggota Satpolairud Polres Pulang Pisau juga menyampaikan kepada masyarakat yang tinggal di bantaran Das Kahayan terkait Endemi Covid-19 agar masyarakat tetap waspada dan selalu mentaati protokol kesehatan seperti yang sudah di anjurkan oleh pemerintah, Senin ( 04 / 03 / 2024 ) Pagi.

Baca juga  Kodim 1208/Sambas Selenggarakan Pemotongan Dua Hewan Kurban

Kapolres Pulpis AKBP Mada Ramadita, S.I.K., Melalui Kasat Polairud AKP Jaka Waluya, S.H menyampaikan kegiatan ini dilakukan untuk menghadapi musim kemarau yang akan datang dengan fokus utama dari kegiatan ini untuk menumbuhkan kesadaran dari masyarakat supaya tidak membakar hutan dan lahan di saat musim kemarau nanti apapun alasannya.

Baca juga  HUT TNI KE-79, Kodiklatal Mendapat Kado Istimewa Dari Polrestabes Surabaya

“mari kita jaga lingkungan kita agar orang-orang yang kita sayangi tidak terkena dampaknya apalagi dengan situasi Endemi Covid-19 yang saat ini sedang kita alamai jangan sampai akibat dari kebakaran hutan dan lahan tersebut malah memperburuk keadaan kita sekarang,” tutur Akp Jaka.

Share :

Baca Juga

DAERAH

OJK: Penting, Edukasi Keuangan Bagi UMKM

BERITA UTAMA

Bersinergi, Polresta Palangka Raya Musnahkan Sekilo Lebih Sabu

BERITA UTAMA

Mapan Jatim : Tutup Diskotik IBIZA Yang Menjadi Sarang Peredaran Narkoba Inek

BERITA UTAMA

Polresta Palangka Raya Pam Taraweh di Masjid Al-Munawarrah

BERITA UTAMA

Danramil Tambak Pimpin Kegiatan Monitoring Pasar Setempat, Pastikan Semua dalam Situasi Aman dan Tertib

BERITA UTAMA

Polres Mempawah Laksanakan Kegiatan Jum’at Curhat Bersama Warga Masyarakat Desa Sepang Kec Toho Kab. Mempawah

Artikel

Ketua DPD HKTI Jatim Apresiasi Kapolsek Ambulu Polres Jember Sukseskan Program Ketahanan Pangan

Artikel

Hadi Purwanto Sebut Bupati Mojokerto Kurang Paham Nilai Dasar Kepemimpinan