Home / Uncategorized

Selasa, 17 Januari 2023 - 17:54 WIB

Sampaikan Larangan Karhutla Kepada Masyarakat Oleh personil Polsek Jabiren Raya

Polres Pulang Pisau – Personel Polsek Jabiren Raya, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, laksanakan giat sambang dan himbauan Maklumat Kapolda Kalteng No : Mak/03/VI/2023 tentang Sanksi Pidana Terhadap Kebakaran Hutan Dan Lahan berdasarkan PP No 4 Tahun 2023 tentang pengendalian kerusakan dan atau pencemaran lingkungan hidup yang berkaitan dengan kebakaran hutan dan lahan Selasa (17/01/2023)

Baca juga  Ratusan Personel Gabungan TNI-POLRI Amankan Eksekusi Lahan Di Parit Haji Husin 2

Kegiatan tersebut dilaksanakan agar mencegah dari bahaya karhutla dan tidak menambah bencana yang masih ada yaitu virus covid 19 yang sampai saat ini masih belum berakhir sehingga sudah menjadi kewajiban setiap anggota Polsek Jabiren Raya agar mengajak warganya menjaga dari karhutla.

Baca juga  Piket siaga polsek sampaikan Larangan Membakar Hutan dan Lahan.

Kapolres Pulang Pisau, AKBP. Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kapolsek Jabiren Raya Ipda Zendri P. Habeahan, S.H., Menyampaikan agar terus laksanakan giat patroli dan himbau para warga agar sama – sama menjaga dari karhutla, sehingga tetap terciptanya situasi yang aman dan kondusif.

Share :

Baca Juga

Artikel

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sampaikan Sosialisasi Maklumat Kapolda Kalteng Nomor : Mak/2/XI/2023

BERITA UTAMA

Dengan Blue Light Patrol Satsamapta Polresta Palangka Raya Pantau Kondusifitas

Artikel

Polresta Sidoarjo Ungkap 53 Kasus Perjudian Online dan Ringkus 56 Tersangka

BERITA UTAMA

Polres Bangka melaksanakan kegiatan penyambutan Farewell dan Laporan kesatuan

Uncategorized

Sambangi warga binaan bhabinkamtibmas desa Sanggang langsung tatap muka dengan warga nya

Artikel

Beredarnya Video Peredaran Sabu Didalam Lapas Porong, MAPAN Jatim Minta Tes Urin Seluruh Petugas Lapas Porong

Artikel

Danyonmarhanlan XII Ikuti Patroli Gabungan TNI-Polri Jaga Situasi Kondusif Pilkada Serentak

Artikel

Danramil Koramil 09/Kutowinangun Jaga Kebugaran Anggota Jaga Kinerja