Home / Uncategorized

Jumat, 27 Januari 2023 - 18:09 WIB

Sampaikan Maklumat Kapolda Kalteng Kepada Warga Masyarakat Wilayah Food Estate

 

Pulang Pisau –  Bhabinkamtibmas Food Estate, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng langsung bertindak cepat untuk menginisiasi penyampaian maklumat Kapolda Kalteng di tempat umum dan menyampaikan langsung kepada masyarakat, Jum’at (27/01/2023).

Kali ini Bhabinkamtibmas Food Estate yang melaksanakan Patroli menyampaikan Maklumat Kapolda Kalteng kepada masyarakat.

“Kegiatan Ini merupakan upaya  pencegahan Karhutla sejak dini dengan menyampaikan isi dari maklumat Kapolda Kalteng dan mengedukasi masyarakat sehingga betul-betul paham dampak yang di akibatkan oleh asap karhutla” ucap Kasat Binmas Polres Pulang Pisau.

Baca juga  Satlantas Polres Pulang Pisau Penling Himbau Kamseltibcarlantas

“Ini merupakan upaya pencegahan Karhutla sesuai dengan 4 Focus Kapolda Kalteng yaitu Penanganan Karhutla, Kami tempel Maklumat Kapolda Kalteng di tempat-tempat umum, sehingga masyarakat dapat membaca dan memahami isi dari Maklumat tersebut “ucap Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K. melalui Kasat Binmas Polres Pulang Pisau AKP Ujang Kustarman.

Baca juga  Berdasarkan Protes Warga Badan Permusyawaratan Desa Dharma Tanjung mengundang pihak kecamatan dan tomas

Kasat Binmas menambahkan dengan di laksanakan kegiatan ini kami berharap masyarakat dapat mengerti isi dari maklumat Kapolda Kalteng dan ikut bersama-sama mencegah terjadi karhutla di wilkum Food Estate Kabupaten Pulang Pisau.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Jaga Vitalitas Tubuh, Seksi Dokkes Polresta Palangka Raya Cek Kesehatan para Personel

Artikel

Kajati Jatim, Mia Amiati Buka Kejuaraan Bulutangkis Piala Kajati Jatim 2024

Uncategorized

Satgas Preventif OMP Polres Pulpis Tingkatkan Patroli Ke Kantor KPU dan Bawaslu

Uncategorized

Bripka Rasito Berikan Edukasi Larangan Karhutla

Artikel

Srikandi Brimob _Competition_ 2024 Selesai, Berikut Daftar Para Juaranya

Uncategorized

Ibadah Perayaan Kenaikan Isa Almasih, Kapolres Pulang Pisau Pantau Personil PAM Gereja

Artikel

Bhabinkamtibmas Desa Sanggang Sambangi Masyarakat Desa Binaan sekaligus Sisipkan Pesan Kamtibmas

Artikel

Kapolri Pimpin Pelepasan One Way Nasional Tol Kalikangkung-Cikampek