Home / Uncategorized

Jumat, 5 April 2024 - 20:42 WIB

Sampaikan Pelayan Publik Kepada Warga Lewat Aplikasi Super APP.

 

 

Polres Pulang Pisau- Personel Polsek sebangau melaksanakan Sosialisasi Dalam rangka meningkatkan pelayanan Polri terhadap masyarakat di wilayah hukum Polsek Sebangau Kuala, Polri meluncur aplikasi Super APP Presisi. Kamis (04/04/24)

Untuk memperkenalkan Aplikasi tersebut Bhabinkamtibmas Desa Sebangau Mulya Brigpol Rahmadhanu, melaksanakan giat Sosialisasi kepada masyarakat Desa Sebangau Mulya, Aplikasi tersebut dapat di download di Play store. Lewat aplikasi tersebut, mempermudah masyarakat mendapat pelayanan Polri, dan langsung mengisi data pada aplikasi tersebut, contohnya masyarakat dapat mengetahui perkembangan laporan yang dilaporkan masyarakat kepada polri (Sp2hp), melaporkan gangguan Kamtibmas, membuat laporan kehilangan, Sim, Skck, dll.
Oleh sebab itu mari kita gunakan aplikasi ini untuk mempermudah segala urusan yang berhubungan dengan pelayanan polri.

Baca juga  Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng, Bantu Mengajar Anak-Anak Di Rumah-Rumah Warga

Diharapkan aplikasi Super APP Polri presisi dapat melayani masyarakat hingga lapisan masyarakat paling bawah.

Share :

Baca Juga

Artikel

Para Sarjana Penggerak Pembangunan Resmi Ikuti Pendidikan Dasar Militer TA. 2025

Uncategorized

Personel Polsek Maliku Laksanakan Pengecekan Sarpras Damkar di Posko 04 Terpadu

Uncategorized

Wujudkan Keamanan dan Kenyamanan, Personel Polsek Kahayan kuala Lakukan Patroli Pengamanan Pelayanan Masyarakat di Pelabuhan Bahaur

Artikel

Update Penanganan Dugaan Kasus Korupsi di PUPR Sampang, Polda Jatim Periksa Tiga Broker

Artikel

Babinsa Bersama Staf Kecamatan Dan Warga Gotong Royong Bersihkan Halaman Kantor Sekretariat Camat Sajad

Artikel

Apresiasi Juara Umum 2 dari Gubernur AAL dan Pembubaran Kontingen Porwiltim

Uncategorized

Ini Yang Di Sampaikan Bhabinkamtibmas Saat Sambangi Warganya.

BERITA UTAMA

49 Personel Polres Sintang Dapatkan Kenaikan Pangkat