Home / Uncategorized

Jumat, 4 Oktober 2024 - 17:56 WIB

Sat Binmas Polres Pulang Pisau sambang dan patroli dialogis sekaligus berikan himbauan Kamtibmas dan tingkatkan keamanan lingkungan sekitar

 

 

Pulang Pisau – Sat Binmas – Polres Pulang Pisau, Sebagai bentuk Upaya mendekatkan diri dengan warga Masyarakat Personil Sat Binmas Polres Pulang Pisau AIPTU Agus Setiawan, S.E melaksanakan sambang dan patroli dialogis di wilayah Desa Hanjak maju dan Kecamatan kahayan hilir dan berikan Himbauan Kamtibmas. Jumat(4/10/2024)

Baca juga  Babinsa Gugah Sejahtera Koramil 05/Pemangkat Hadiri Acara peringatan Maulid Nabi Muhamad SAW.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita,S.I.K melalui Kasat Binmas IPTU Laaser Kristovor, S.H mengatakan sambang dan patroli dialogis sekaligus berikan himbauan Kamtibmas dan tingkatkan keamanan lingkungan sekitar.

Baca juga  Satlantas Polres Pulang Pisau Gencarkan Himbauan Kamseltibcarlantas

Melalui kegiatan ini, diharapkan tumbuh kedekatan antara polisi dengan masyarakat serta meningkatkan afektivitas peran warga untuk bersama-sama menjaga keamanan di lingkungan masing-masing.

Share :

Baca Juga

Artikel

Komandan Pasmar 2 Buka Try Out Binsat Pasmar 2 Tahun 2024

BERITA UTAMA

Personil Sat Binmas Polres Pulang Pisau melakukan sosialisasi dan himbauan serta ajakan kepada masyarakat untuk bersama bersinergi cegah kebakaran hutan dan lahan.

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 22/Ayah Hadiri Laporan Pertanggungjawaban APBDes 2022 Bulureja

Uncategorized

Blue Light Patrol Satlantas Polresta Palangka Raya Bergerak Antisipasi Balapan Liar

Artikel

Wujud Kedekatan Dengan Masyarakat, Bhabinkamtibmas Aktif Sambangi Warga Desa Binaanya

Artikel

Tak butuh waktu lama, Polres Bangkalan bekuk pelaku penganiayaan SGB

Uncategorized

Petugas menempelkan Maklumat Kapolda di tempat umum supaya bisa di baca Masyarakat

Artikel

Dandim 0101/Kota Banda Aceh Ikuti Rapat Virtual Program Bersatu dengan Alam dan Rehab RTLH