Home / Uncategorized

Jumat, 7 Juni 2024 - 18:05 WIB

Sat Lantas Polres Pulang Pisau Bagikan Brosur Kamseltibcarlantas kepada Pengendara

 

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Guna meningkatkan kesadaran dan kedisiplinan masyarakat, personil Satuan Lalu Lintas (Sat Lantas) Polres Pulang Pisau turun langsung membagikan brosur himbauan Keamanan Keselamatan Ketertiban dan kelancaran Lalulintas (Kamseltibcarlantas). Jumat (7/6). Pukul 08.00 WIB

Baca juga  TMMD ke-118 TA 2023 di Kabupaten Bangkalan Resmi di Tutup oleh Danrem 084/Bhaskara Jaya

Kanit Kamsel AIPDA Edi Triyatno menyampaikan bahwa pembagian brosur kepada pengendara bertujuan untuk mengingatkan pengemudi dan penumpang tentang kepatuhan terhadap aturan lalu lintas demi keamanan bersama.

“Brosur yang dibagikan berisi panduan lengkap mengenai keselamatan berkendara, peraturan lalu lintas, dan pentingnya penggunaan helm serta sabuk pengaman.” tambahnya.

Baca juga  Sosialisasi Satgas Saber Pungli, yang di lakukan Polsek Kahayan Kuala guna cegah terjadinya pungutan biaya yang tak resmi.

AIPDA Edi Triyatno juga menjelaskan bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari upaya peningkatan kesadaran masyarakat terhadap keselamatan berlalu lintas.

“Sat Lantas Polres Pulang Pisau memiliki peran strategis dalam penegakan hukum lalu lintas dan keselamatan para pengguna jalan,” tutupnya.

Share :

Baca Juga

Artikel

Komsos Danramil Garum Bersama Poktan Rukun Lestari Dalam Rangka Syukuran Tanam Padi

Uncategorized

Personel Satlantas Polres Pulang Pisau Berikan Teguran Kepada Pengendara Motor Dengan Knalpot Brong.

Uncategorized

Satuan Binmas Polres Pulang Pisau Sambang dan Dialogis dengan Security, PT. Naga Buana Berikan Himbauan Kamtibmas.

Uncategorized

Door To Door Bhabinkamtibmas laksanakan sosialisasi Saber Pungli

Artikel

Salah Satu Selebgram Pontianak Jifa Efendi Diduga Promosikan Judi Online di Instagram

Uncategorized

Ternyata Ini Yang Disampaikan Bripka Andi Untuk Tekan Titik Hotspot

Artikel

Divisi Humas Polri Goes To Campus Universitas Pancasila: Mahasiswa Sasaran Empuk Bandar Narkoba

Uncategorized

Jelang Hari Bhayangkara ke-77, Polsek Sabangau Gelar Baksos