Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM

Rabu, 3 Januari 2024 - 13:41 WIB

Satbinmas Polres Pulang Pisau Gencarkan Sambang Satkamling, Ini Tujuannya

Satbinmas Polres Pulang Pisau Gencarkan Sambang Satkamling, Ini Tujuannya

Satbinmas Polres Pulang Pisau Gencarkan Sambang Satkamling, Ini Tujuannya

 

Satbinmas Polres Pulang Pisau melaksanakan sambang kepada para awak Satkamling di Pos Satkamling Mentaren 2 RT 01 Kecamatan Kahayan Hilir, Senin(01/01/2024) malam. Kegiatan ini memiliki tujuan.

“Kami melaksanakan sambang sekaligus cooling system kepada para awak satkamling memberikan himbauaan antisipasi gangguan kamtibmas menjelang Pemilu 2024,”

kata Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K,melalui Kasat Binmas Polres Pulang pisau Iptu Laaser Kristovor, S.H.,

Baca juga  Komandan Beserta Perwira Yonmarhanlan IV Hadiri Acara Pisah Sambut Danlantamal IV

Saat sambangi Satkamling, selain melakukan imbaun kamtibmas, Satbinmas Polres Pulang Pisau juga melakukan pengecekan peralatan satkamling. Dan dari hasil pengecekan masih terdapat beberapa item yang belum ada sehingga disampaikan agar item tersebut dilengkapi.

“Kami juga memberikan sarana kontak kepada Pos Satkamling berupa peralatan penunjang Pos Satkamling sebagai motivasi kepada awak satkamling untuk lebih aktif melaksanakan Ronda di lingkungan tempat tinggalnya,” ungkap Kasat Binmas.

Baca juga  Berbau Korupsi Warga Laporkan Program BSPS Sekadau Ke Kejaksaan Tinggi Kalbar Minta Segera Diproses

Menurut Kasat Binmas, kegiatan Satbinmas sambangi Satkamling ini adalah rangkaian safari kamtibmas sebagai wujud kehadiran Polri serta untuk menjalin silaturahmi dengan seluruh elemen masyrakat dalam rangka cooling system jelang pemilu Tahun 2024.

Share :

Baca Juga

Artikel

Dua Minggu Sebelum Dibuka, Kodim HST Sudah Bergerak untuk TMMD ke-124

Artikel

KELUARGA BESAR KODIM 0811/TUBAN DAN PERSIT KCK CAB. XXVI DIM 0811 Mengucapkan : Selamat Memperingati Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 27 Rajab 1446 H/27 Januari 2025

Artikel

Pemberantas Miras Dibanyuwangi Belum Sepenuhnya Tercapai, Kinerja Polresta Banyuwangi Jadi Sorotan Aktivis dan Pengacara.

BERITA UTAMA

Miris !!! , Derita Ginjal bocor Dialami Layla 16 Tahun Warga Miskin Tak Ada Biaya Berobat, Pejabat Terkait Tutup Mata ???

Artikel

Pjs. Bupati: tanjung Jabung Barat Terima 16 Dokter Program Internship Dokter Indonesia

Artikel

Personil Polsek Kahayan Kuala melakukan patroli ke kantor Panitia Pemilihan Kecamatan PPK

Artikel

Sat Intelkam Polrestabes Surabaya Gelar Buka Puasa dan Santunan Anak Yatim

Artikel

Polres Pasuruan Kota Berhasil Amankan 2 Tersangka Judi Online