Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / KESEHATAN / NEWS / Tag / TNI / Uncategorized

Minggu, 14 April 2024 - 19:04 WIB

Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 407/PK Melaksanakan Pelayanan Kesehatan Untuk Masyarakat Perbatasan Papua Barat

Yonif 407/PK Melaksanakan Pelayanan Kesehatan Untuk Masyarakat Perbatasan Papua Barat

Yonif 407/PK Melaksanakan Pelayanan Kesehatan Untuk Masyarakat Perbatasan Papua Barat

 

Papua Barat – Hal tersebut disampaikan Dansatgas Pamtas Yonif 407/PK, Letkol Inf Hermawan Setya Budi M.Han.,dalam rilis tertulisnya di Distrik Buruway, Kabupaten Kaimana, Papua Barat, Minggu (14/04/2024).

Dansatgas mengatakan kegiatan pelayanan kesehatan ini merupakan kegiatan yang positif dan memberikan banyak manfaat terhadap kesehatan masyarakat daerah perbatasan. Pada kesempatan ini Satgas juga memberikan sosialisasi pentingnya hidup sehat, dan berpesan agar masyarakat selalu menjaga kesehatan.

Baca juga  Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng Menghadiri Mediasi Penyelesaian Sengketa Batas Tanah di Desa Bangka Jong, Kecamatan Wae Ri'i

“Agar kegiatan pelayanan kesehatan ini berjalan lebih maksimal, maka kami bekerja sama dengan instansi kesehatan setempat yaitu dengan Puskesmas Buruway,” kata Dansatgas.

“Kami ingin masyarakat-masyarakat di daerah perbatasan terutamanya masyarakat Buruway ini terhindar dari penyakit, dan lebih maju karena merekalah yang akan membangun daerah ini di masa depan, “ tuturnya.

Baca juga  Keluarga Ahli Waris Alimin Bin Inin Tuntut Pembatalan Surat Rekom yang Ditandatangani Kasipem Kelurahan Bedahan

Di tempat terpisah Danpos Buruway Kapten Inf Reiky Marten mengatakan kegiatan pelayanan kesehatan Yang saya selenggarakan merupakan program rutin yang akan dilaksanakan oleh Satgas untuk menjaga dan meningkatkan kualitas kesehatan warga binaannya, serta menumbuhkan semangat kebangsaan bagi warga perbatasan. Fauzi

Share :

Baca Juga

Artikel

“TNI Sahabat Anak” Pembinaan Generasi Muda Dengan Memupuk Kecintaan Kepada TNI Sejak Dini

BERITA UTAMA

Mahasiswa Sekolah Tinggi Muhammadiyah Bangil Audiensi Bersama DPRD Kabupaten Pasuruan

Uncategorized

Mencegah Gangguan Kamtibmas Personel Polsek Maliku melaksanakan Patroli

Uncategorized

Tingkatkan Jiwa Patriot Prajurit, Kodim 0709/Kebumen Gelar Upacara Hari Kesaktian Pancasila TH. 2023

BERITA UTAMA

Sambang Warga Dengan Humanis, anggota Polsek Sebangau Kuala Sampaikan Pesan Kamtibmas kepada Warganya

Uncategorized

Polsek Maliku Antisipasi Daerah Rawan Karhutla Dengan Rutin Cek Sekat Kanal.

Uncategorized

Gunakan Media Maklumat Bripka Alamsyah Berikan Edukasi Larangan karhutla

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sosialisasikan Aplikasi Saber Pungli Kepada Warga Masyarakat.