Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / KESEHATAN / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Rabu, 19 Maret 2025 - 20:48 WIB

Satgaspam TNI AL Bandara Juanda Terima Certificate Of Appreciation dari Indonesia AirAsia.

Satgaspam TNI AL Bandara Juanda Terima Certificate Of Appreciation dari Indonesia AirAsia.

Satgaspam TNI AL Bandara Juanda Terima Certificate Of Appreciation dari Indonesia AirAsia.

TargetNews.ID Sidoarjo TNI AL —-Puspenerbal (19/03). Dansatgaspam TNI AL Bandara Juanda Letkol Laut (P) Dani Widjanarka mewakili Komandan Lanudal Juanda Kolonel Laut (P) Gugus Wahyu S.U menerima Certificate Of Appreciation dari Indonesia AirAsia yang dihadiri seluruh Stakeholder Bandara Internasional Juanda pada acara Silaturahmi dan Buka Puasa Bersama di R. Christina Lt. I Swissbell Airport Hotel Juanda, Rabu (19/03).

Certificate Of Appreciation adalah bentuk apresiasi tinggi yang diberikan kepada seluruh pihak Otoritas Bandara Internasional Juanda sehingga Indonesia AirAsia dapat meraih peringkat ke-8 untuk The Most On Time Performance Low Cost Carrier Airlines In The World sebagaimana diakui oleh Cirium yang merupakan The World’s Most Trusted Source Of Aviation Analytic (Sumber Analisis Penerbangan Paling Terpercaya Di Dunia).

Baca juga  Masyarakat Merasa Resah Adanya Proyek Paving didusun Sumber rejo Bureng, Jadi Rebutan Oleh Mafia Berdasi Yang Tidak Bertanggung Jawab

Kegiatan diawali dengan sambutan oleh Management PT. Indonesia AirAsia oleh Bpk. Edwin selaku Head Of Network And Airport Authority, Penyerahan Sertifikat, Do’a Bersama dan ditutup dengan Buka Bersama.

Baca juga  Ramadhan Berkah IKBI HO PTPN I Salurkan Total 62 Paket Sembako

Acara ini juga dihadiri oleh GM Angkasa Pura Indonesia KC. Bandara Internasional Juanda, Airnav Indonesia Surabaya Branch, Perwakilan Kepala Otban Wil. III Surabaya, Kepala Kantor Imigrasi Bandara Internasional Juanda, Bea Dan Cukai Juanda serta perwakilan Stakeholder Bandara Internasional Juanda terkait.(Puspen TNI AL Juanda/Limbad/Imam/Boji)

Share :

Baca Juga

Artikel

Penyebaran DBD, Pemdes Dampaan Cerme Dengan Penuh Semangat dan Kompak Gelar Fogging

Artikel

Apel Siaga Pengawasan Tahapan Masa Tenang Pemungutan dan Penghitungan Suara pada Pemilihan 2024

BERITA UTAMA

Hadiri Rapat Pleno Terbuka Daftar Pemilih Hasil Pemutahiran (DPHP), Danramil 1612-04/Borong Tegaskan TNI Netral

BERITA UTAMA

Gerak Cepat Polisi Bersama TNI dan BPBD Evakuasi Warga Terdampak Banjir di Jember

Uncategorized

Pantau ketersediaan minyak goreng Satbinmas Polres Pulang Pisau sambangi pasar Patanak

BERITA UTAMA

Seating Clinic dan Serah Terima Kursi Roda Adaptif Kepada Penyandang Disabilitas Ganda Banyumas

Artikel

Diduga Kecurangan Di PPK, Tim Kuasa Hukum Lakukan Upaya Usut Tuntas

Artikel

Cegah Karhutla Bhabinkamtibmas sampaikan Maklumat Kapolda Kalteng