Home / BERITA UTAMA / DAERAH / INVESTIGASI / KESEHATAN / PENDIDIKAN / TNI-POLRI

Minggu, 8 Oktober 2023 - 18:24 WIB

Satlantas Polres Pulang Pisau Berikan Teguran Humanis Kepada Pemotor Tidak Patuh Berlalulintas

 

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Personel Satlantas Polres Pulang Pisau kembali berikan Teguran Simpatik Kepada pengendara sepeda motor dijalan Raya yang Tidak Menggunakan Helm standar SNI, Minggu (8/10/2023).

Pada waktu menyampaikan teguran simpatik , Personel Satlantas Polres Pulang Pisau melaksanakan kegiatan Patroli Rutin Piket fungsi, kembali Menemukan seorang warga yang mengendarai sepeda motor dengan tidak menggunakan helm dan diberikan teguran simpatik.

Baca juga  Parking, Walking, Talking merupakan cara Patroli personel sat samapta ajak Masyarakat untuk jaga Kamtibmas

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kasatlantas AKP Nurhadi mengatakan dalam melaksanakan Patroli, Polri akan selalu mengedepankan sikap humanis dan simpatik dengan senyum, sapa, salam serta memberikan edukasi kepada pengendara yang tidak mematuhi peraturan lalu lintas.

Baca juga  Menggunakan Spanduk Tentang Larangan Karhutla Upaya Cegah Karhutla Oleh Bhabinkamtibmas Polsek Maliku

“Untuk keselamatan pengendara hendaknya lebih dulu untuk mematuhi peraturan dan rambu rambu lalu lintas , Lanjutnya

Apa yang dilakukan anggotanya bertujuan untuk menciptakan Keamanan, Keselamatan, ketertiban dan Kelancaran berlalu lintas serta hal itu dilakukan karena sangat membahayakan baik pengendara mobil maupun pengguna jalan lain”, pungkas Nurhadi.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Polres Puncak Jaya Hadiri Kegiatan Penyaluran Beras Cadangan Pangan Pemerintah Untuk Pemberian Bantuan Pangan Tahun 2023

BERITA UTAMA

Pekerjaan Berat Menjadi Ringan Berkat Kerja TNI Bergotong-royong dengan Masyarakat dalam Program TMMD ke-116

Artikel

Sat Binmas Polres Pulang Pisau Sosialisasi Saber Pungli kepada Masyarakat di Kecamatan Kahayan Hilir

Artikel

Seratus Persen Lulus, Siswa Dikmata TNI AL Angkatan XLII/2 Kodikopsla Siap Menjadi Pengawak Kapal Perang

BERITA UTAMA

Bhabinkamtibmas Food Estate Menyambangi Warga desa Binaannya Serta Cek dan kontrol Kamtibmas

BERITA UTAMA

Polres Sumenep Gercep Amankan Emak-Emak Viral di Medsos Konvoi Tanpa Helm

Artikel

Babinsa Koramil 1612-04/Borong Hadapi Tantangan di Lapangan Selama PIN Polio

BERITA UTAMA

Dengan Penuh Semangat, Prajurit Yonif 5 Marinir Ikuti Lomba Dayung Perahu Naga Di Banyuwangi