Home / Uncategorized

Kamis, 7 November 2024 - 17:56 WIB

Satlantas Polres Pulang Pisau Gencarkan Himbauan Kamseltibcarlantas

 

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Dalam rangka menciptakan lalu lintas yang aman dan tertib, Satuan Lalu Lintas Polres Pulang Pisau. Salah satu memberikan himbauan langsung kepada para pengguna jalan, Rabu (6/11/2024) pukul 09.00 WIB

Kegiatan dipimpin langsung oleh Kanit Patroli AIPTU F.X. Agus Prihanto, ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran para pengemudi akan pentingnya keselamatan berlalu lintas.

Pengemudi diimbau untuk selalu mematuhi rambu-rambu lalu lintas yang ada, baik rambu peringatan, larangan, maupun perintah, tidak mengemudi dalam kondisi mengantuk atau di bawah pengaruh alkohol, Mengemudi dalam kondisi yang tidak fit dapat membahayakan diri sendiri maupun pengguna jalan lainnya.

Baca juga  Danrem 121/Abw Melaksanakan Silaturahmi Dengan Forkopimda Sambas

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita,S.I.K., melalui Kasatlantas AKP Nurhadi menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian Polri terhadap keselamatan masyarakat.

“Kami berharap dengan adanya kegiatan ini, angka kecelakaan lalu lintas dapat terus ditekan,” ujar AKP Nurhadi.

Baca juga  Anggota Koramil 1208-01/Sambas Babinsa Sampurna Melaksanakan Sosialisasi Perundungan Pada Anak

Selain memberikan himbauan, petugas juga melakukan pemeriksaan terhadap kelengkapan surat-surat kendaraan dan kondisi fisik kendaraan. Kendaraan yang tidak memenuhi syarat akan diberikan teguran atau tindakan tegas lainnya.

Kasatlantas AKP Nurhadi juga berpesan kepada seluruh masyarakat untuk turut serta menciptakan Kamseltibcarlantas (Keamanan, Keselamatan, Ketertiban dan Kelancaran Lalu Lintas).

“Mari kita bersama-sama mewujudkan lalu lintas yang aman dan nyaman,” pungkasnya

Share :

Baca Juga

Artikel

Sekda Brebes Ajak Jaga Kesehatan Fisik dan Lingkungan

Artikel

Berburu Kebaikan Bersama Komunitas Pendukung Ipuk

Uncategorized

Satlantas Polres Pulang Pisau Bagikan Brosur Kamseltibcarlantas kepada Pengendara

BERITA UTAMA

Polda Kalbar Gelar Sidang Terbuka Kelulusan Akhir Catar Akpol TA.2023, 9 Peserta Dinyatakan Lulus Terpilih

Uncategorized

Personel Polsek Sebangau Sosialisasikan Pelayanan Publik akun medsos Polsek Sebangau Kuala

Uncategorized

Sosialisasi Satgas Saber Pungli, yang di lakukan Polsek Kahayan Kuala guna cegah terjadinya pungutan biaya yang tak resmi.

Artikel

Sinergitas TNI dan Polri Bersama Warga Bantu Padamkan Kebakaran Lahan di Mojokerto

Artikel

Babinsa Dan Ppl Kemloko Ikuti “Jagong Petani” Diskusi Bersama Kelompok Tani Sido Makmur