Home / Uncategorized

Sabtu, 26 Agustus 2023 - 15:48 WIB

Semarak HUT RI ke-78,Pemdes Tanjung Harjo Gelar Pawai Karnaval budaya

Semarak HUT RI ke-78,Pemdes Tanjung Harjo Gelar Pawai Karnaval budaya

Semarak HUT RI ke-78,Pemdes Tanjung Harjo Gelar Pawai Karnaval budaya

Bojonegoro,Targetnews.id
Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia (RI) Ke-78, Pemerintahan Desa (Pemdes) Tanjungharjo, Kecamatan Kapas, Kabupaten Bojonegoro, menggelar pawai karnaval budaya tingkat Rukun Warga (RW), dengan rute Start dari Lapangan desa Tanjungharjo dan Finis Di Balai Desa (Sepanjang ruas jalan desa setempat),Sabtu(26/08/2023) siang hari

Terpancar antusias dan keceriaan para peserta yang mengikuti karnaval tersebut, pasalnya kegiatan ini perdana di gelar di Desa Tanjungharjo, mengingat 2 tahun kebelakang vacum karena adanya pandemi covid-19.

Baca juga  Berikan Rasa Aman Polsek Maliku Patroli Malam ke Daerah Pemukiman Warga

Kepala Desa (Kades) Tanjungharjo, Suyono, ia menyampaikan, dirinya sangat bangga dan mengapresiasi atas kegotong royongan dan kekompakan serta semangat juang yang dilakukan warganya, serta kepada semua pihak dari Forum Koordinasi Pimpinan Kecamatan (Forkopimcam) Kapas yang telah mendukung penuh atas terselenggaranya acara ini.

“Terimakasih kepada semua pihak yang telah mendukung sehingga terselenggaranya karnaval budaya ini. Semua suku dan budaya yang ada di Indonesia turut di pagelarkan dalam karnaval ini. Yang lebih menarik para peserta mengenakan pakaian adat jawa, aceh, betawi dan pakaian adat budaya daerah lainnya, hal ini menggambarkan kebinekaan dalam persatuan dan kesatuan bangsa indonesia,” katanya, Sabtu (26/08/2023).

Baca juga  Dandim 1009/Tanah Laut Menghadiri Kunjungan Kerja Menteri Pertanian RI Di Wilayah Kabupaten Tanah Laut

Lanjut Suyono, mudah-mudahan semua masyarakat bisa rukun mempunyai rasa kesatuan dan persatuan. Terimakasih kepada masyarakat yang telah berpartisipiasi dan ikut mensukseskan kegiatan ini.(mry/red).

Semarak HUT RI ke-78,Pemdes Tanjung Harjo Gelar Pawai Karnaval budaya

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Polresta Palangka Raya Pam Apreasiasi Kreasi Indonesia

Uncategorized

Polsek Maliku Sambangi Masyarakat dengan Beri Imbauan

Artikel

Babinsa Koramil 1612-08/Macang Pacar Dampingi Pembagian BLT di Desa Bari: Kebahagiaan Menerangi Wajah Penerima

Uncategorized

Datangi masyarakat dan ajak masyarakat untuk jaga Kamtibmas, itulah yang di sampaikan Petugas Patroli Sat Samapta

Artikel

Kajati Jatim Mia Amiati Beri 6 Pesan Khusus ke Para Jaksa

Uncategorized

Stop!!!! Anggota Satpolairud Sampaikan Isi Maklumat Kapolda Kalteng Ajak Ubah Pola Bertani

Artikel

CEGAH KEBAKARAN HUTAN DAN LAHAN SAT BINMAS LAKUKAN HIMBAUAN KARHUTLA

Uncategorized

Sambangi Abk Kapal Berikan Jukrah Antisipasi Tinggi Gelombang