Home / BERITA UTAMA / DAERAH / INVESTIGASI / Tag / TargetNews.id / TNI

Senin, 30 Oktober 2023 - 17:53 WIB

Serma Lusiman Bati Tuud Koramil 14/Pejagoan Hadiri Sosialisasi Perangkat Desa

 

KEBUMEN, Bati Tuud Koramil 14/Pejagoan Serma Lusiman menghadiri acara sosialisasi Pengangkatan dan Pemberhentian Perangkat Desa Ds. Kebagoran Kec. Pejagoan Kab. Kebumen. Senin (30/10/2023).

Acara yang berlangsung di Aula Kantor Kades Kebagoran itu dihadiri sejumlah undangan.

Dalam kesempatannya Bati Tuud Serma Lusiman memahami dengan dinamika kebutuhan yang berlangsung di lingkungan Pemdes Kebagoran, Lusiman berharap agar tetap terjalin kemitraan antara Babinsa dengan perangkat desa.

Baca juga  Bentuk Sinergitas Babinsa Dengan Pemerintah Desa Babinsa Sungai Baru Hadiri Musrenbang Des Dan Rkp Des Wilayah Binaan

Acara dihadiri oleh Bpk. Daroji, S.Pd., M.Pd (Kasi Tapem Kec. Pejagoan), Serma Lusiman (Bati Tuud Koramil 14/Pejagoan), Bpk. Amin Kusdarmono, S.T (Pendamping Desa), Bpk. Sarikun S.M (Kades Kebagoran) beserta perangkat, Bpk. Tauhid (Ketua BPD Desa Kebagoran), Bpk. Lasimin (Pendamping Lokal Desa), Ketua RT dan RW Se-Desa Kebagoran dan Ketua TP PKK Ds. Kebagoran beserta Kader. (Ramil 14)

Share :

Baca Juga

Artikel

Ir. Punjul Santoso, Mengapresiasi Kerja Keras Atas Perjuangan Pokja Batu

BERITA UTAMA

Sosialisasikan Larangan Karhutla Bripka Alamsyah Datangi Warga di Pinggir Sungai

BERITA UTAMA

Bukan Hanya Itu Saja Beberapa Budak Narkoba Juga Bisa Lolos Dari 0perasi Gabungan

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 15/Klirong Dampingi Pemberian Bantuan Makanan Sehat Kepada Anak Beresiko Stunting

BERITA UTAMA

Lagi – Lagi Dugaan Aksi Nakal Operator SPBU Dengan Pengangsu Ilegal BBM Bersubsidi Kembali Terendus Awak Media

BERITA UTAMA

Bati Tuud Koramil 08/Alian Hadiri Acara Musdes Penetapan Anggaran Pendapatan Desa TA 2024 Desa Bojongsari

BERITA UTAMA

Ciptakan Sit aman Dan Kondusif Personil Polsek Maliku Melaksanakan Patroli Malam

Artikel

Dankormar Hadiri Paparan Uji Naskah III Usulan Validasi Organisasi Puspomal dan Dismatal