Home / Uncategorized

Selasa, 3 September 2024 - 19:19 WIB

Sinergitas TNI-Polri, Polsek Maliku dan Koramil Gelar Patroli Sambang Bersama Jaga Kamtibmas Jelang Pemilukada 2024

 

Pulang Pisau – Untuk terus mendekatkan diri kepada warga dan memantau perkembangan situasi kamtibmas di wilayahnya, Polsek Maliku Polres Pulang Pisau bersama Koramil melaksanakan kegiatan Patroli sambang. Selasa (03/09/2024) Siang.

Dalam kesempatan personil gabungan menyambangi warga sebagai upaya mendekatkan diri kepada masyarakat sekaligus memberikan imbauan Kamtibmas menjelang Pemilukada tahun 2024, seraya menyampaikan, agar warga ikut peduli dan meningkatkan kewaspadaan dengan berbagai bentuk gangguan Kamtibmas, jaga kerukunan antar warga dan tidak mudah terprovokasi dengan berita hoax yang belum jelas kebenarannya.

Baca juga  Babinsa Koramil 17 Adimulyo Hadiri Musdes Laporan Pertanggung jawaban APBDes Ta 2023 Desa Pekuwon

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Ipda Rahmadi menyampaikan, bahwa patroli dan sambang merupakan wujud Polri hadir di tengah masyarakat untuk memberikan perlindungan, pengayoman dan pelayanan kepada masyarakat.

Baca juga  Cegah Karhutla Bhabinkamtibmas sampaikan Maklumat Kapolda Kalteng

Kami terus bersinergi dengan TNI melakukan Patroli maupun sambang untuk menyampaikan imbauan Kamtibmas kepada masyarakat guna terciptanya situasi yang aman dan kondusif di wilayah, menjelang Pemilu tahun 2024 mendatang, jelas Kapolsek.

Disamping itu kekompakkan seperti ini terus kami tingkatkan dalam bentuk kegiatan-kegiatan lain seperti dalam bidang sosial, budaya dan bidang lainnya, pungkas Kapolsek. (Humasrespulpis)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Personil Polsek Kahayan Kuala giat KRYD berupa Patroli Kamtibmas guna Cegah Kriminalitas.

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sampaikan Tata Cara Pelaporan Pungli untuk Masyarakat

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 08/Alian Hadir Pada Peringatan Isra Mi’raj Desa Kaliputih

Uncategorized

Sosialisasi Dumas Layanan Call Center Polsek Pandih Batu

Uncategorized

Polres Tanjung Perak Berhasil Ungkap 13 Kasus Narkoba dan Amankan 16 Tersangka

Uncategorized

Bentuk Kepedulian Polres Pulang Pisau : Laksanakan Patroli Cegah Kecelakaan Lalu Lintas di Daerah Rawan

Uncategorized

Bertajuk Jumat Curhat, Sat Binmas Polres Pulang Pisau Imbau Warga Bersinergi Jaga Kamtibmas Jelang Pilkada 2024

Uncategorized

Ciptakan Rasa Aman Dalam Suasana Ibadah Natal Dikecamatan Sebangau kuala