Home / Uncategorized

Sabtu, 11 Mei 2024 - 19:01 WIB

Sosialisasi Maklumat Kapolda Kalteng nomor : Mak/2/XI/2023 di Wilkum Polsek Maliku.

 

Polres Pulang Pisau – Sambang Kamtibmas di Desa Binaannya, Personel Bhabinkamtibmas Desa Garantung Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, Brigpol I Putu Tirta P., melaksanakan sosialisasi maklumat kapolda kalteng nomor : Mak/2/XI/2023 tentang penyampaian pendapat dimuka umum, Sabtu (11/05/2024) Pagi

Personel Bhabinkamtibmas Polsek Maliku dalam kegiatan ini juga mengingatkan Warga masyarakat untuk berhati-hati dalam menggunakan Medsos dengan tidak menyebarkan berita / foto / video yang bermuatan Hoax maupun Pornografi, dalam kesempatan ini Personel Polsek Maliku membagikan Call Center Polsek Maliku kepada warga masyarakat.

Baca juga  Momen : Polri berhasil mengungkap 1.280 kasus korupsi

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan, kegiatan membangun Komunikasi Polri dengan masyarakat konsisten kami laksanakan, sehingga polri dapat mengetahui apa yang menjadi keluhan di masyarakat terkait situasi kamtibmas dilingkungan masing – masing menyerap aspirasi dari masyarakat yang berkaitan dengan pemeliharaan keamanan dan ketertiban ditengah masyarakat

Baca juga  Koramil 1612-07/Satar Mese Bersatu dengan Warga Bangun Gereja Baru

“Kami ingin menjalin komunikasi yang baik dengan warga masyarakat, sehingga informasi sekecil apapun dapat diserap dan ditangani sesuai dengan prosedur”, tutup Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Sambangi warga binaan bhabinkamtibmas desa Sanggang langsung tatap muka dengan warga nya

Uncategorized

Kapolresta Palangka Raya Pimpin Apel Kasatkamling

Uncategorized

Mitigasi Karhutla, Polsek Sabangau Gandeng Warga Kameloh Baru

Artikel

Babinsa Koramil 22/Ayah Hadiri Bintek PPS Ayah

Artikel

Mobil Digadaikan Tak Kunjung Dikembalikan Korban Desak Polisi Tangkap Pelaku

Artikel

Kanit Binkamsa Sat Binmas Polres Pulang Pisau Sambangi Satpam Rumah sakit

BERITA UTAMA

BABINSA KOMSOS DENGAN ANGGOTA POLSEK DIWILAYAHNYA

Artikel

Meriah! Tari Remo Acara Pembukaan Rayakan HUT RI ke 79 Di Rusunawa Sumur Welut Tower D