Home / Uncategorized

Sabtu, 11 Februari 2023 - 18:38 WIB

Sosialisasi Ops Keselamatan Telabang 2023, Satlantas Polres Pulang Pisau Bentangkan Spanduk Ke Pengguna Jalan

 

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – (Sat Lantas) Polres Pulang Pisau Polda Kalteng, melakukan aksi bentang spanduk dalam rangka pelaksanaan “Operasi Keselanatan Telabang 2023” yang digelar selama 14 hari dari tanggal 7 sampai tanggal 20 Februari 2023 secara serentak di seluruh Indonesia, Sabtu (11/2/2023).

Sosialisasi yang dilakukan oleh Satlantas Polres Pulang Pisau yang dipimpin Kanit Kamseltibcar Aipda Edi T dengan melakukan pembentangan spanduk dibeberapa ruas jalan Kota Pulang Pisau ini merupakan salah satu cara imbauan kepada masyarakat Pulang Pisau tentang pemberitahuan Ops Keselamatan agar terciptanya keamanan, keselamatan, ketertiban,kelancaran (Kamseltibcar) lantas diwilkum Polres Pulang Pisau.

Baca juga  Sosialisasikan Kartu Dumas Presisi Oleh Personil Polsek Maliku Saat Sambang Ke Masyarakat

“Untuk Keselamatan dan Kenyamanan Anda !! Gunakan Helm Standar, Jangan Menggunakan Hanphone Saat Berkendara, Pakailah Sabuk Pengaman. Kami juga menghimbau kepada masyarakat untuk mematuhi peraturan dan rambu-rambu lalu lintas, tetap berhati-hati di jalan dan utamakan keselamatan dalam berlalu lintas,” jelas Aipda Edi T.

Baca juga  Interdiksi Gagalkan Upaya Penyelundupan Sabu Dan Ekstasi Di Kecamatan Sekayam

Sementara ini Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kasatlantas AKP Hermanto mengatakan, harapannya dengan dilakukannya pemasangan banner, spanduk dan baliho ini para pengguna jalan mengerti bahwa saat ini sedang berlangsung Operasi Keselamatan Telabang 2023.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

PWT (Parking, Walking, Talking) merupakan cara Patroli personel sat samapta ajak Masyarakat untuk jaga Kamtibmas

Uncategorized

Babinsa Dampingi Tim Puskesmas Kuwarasan Berikan Penyuluhan Cegah DBD dan Lakukan PSN

Artikel

Satresnarkoba Polrestabes Surabaya dalam komitmen memberantas peredaran narkoba Pelaku Berhasil Di Amankan

Artikel

Mantapkan Pelaksanaan Operasi, Polres Pulang Pisau Gelar Lat Pra Ops Zebra Telabang 2024

Artikel

Dampingi Posyandu, Bukti Nyata Babinsa Peduli Kesehatan Warganya Terutama Balita dan Lansia

BERITA UTAMA

Batituud Koramil 04/Kra Wakili Danramil 04/Kra Hadiri Kegiatan Apel Launching Gerakan ASN Belanja di Pasar Rakyat Karanganyar

BERITA UTAMA

Polsek Kahayan Hilir malaksanakan kegiatan Jum’at Curhat di kedai Kopi Polsek Kahayan Hilir

Uncategorized

Pemerintah Kota Batu Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan, Atas nama Kepala Dinas beserta seluruh staf dan karyawan, mengucapkan Hari Bhakti Adhyaksa Ke-64-Tahun 2024.