Home / Uncategorized

Jumat, 24 November 2023 - 20:45 WIB

Sosialisasi Pelayanan Polri di Aplikasi Polri Super App Untuk Warga Kecamatan Maliku

Polri di Aplikasi Polri Super App Untuk Warga Kecamatan Maliku,
Foto,

Polri di Aplikasi Polri Super App Untuk Warga Kecamatan Maliku, Foto,

 

Polres Pulang Pisau – Pelayanan Polri kini dapat diakses dengan mudah oleh seluruh lapisan warga masyarakat melalui Aplikasi “Polri Super App”, Personel Bhabinkamtibmas Desa Gandang, Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, Bripka Arif Widodo melaksanakan sosialisasi kepada warga masyarakat terkait aplikasi Polri Super App dalam rangkah mempermudah warga masyarakat dalam mengakses pelayanan Polri, Jumat (24/11/2023) Pagi.

Baca juga  Yacobus Minta Segera Limpahkan Perkaranya Anthony ke Kejati Jatim Setelah Praperadilan Ditolak PN Sby

Sebagai langkah untuk mewujudkan dan merealisasikan transformasi menuju Polri yang Presisi, Aplikasi Polri Super App memberikan pelayanan untuk warga masyarakat yang diantaranya, informasi daerah rawan, pengurusan SIM, STNK dan SKCK secara online, informasi E-Tilang, hingga informasi mengenai Pos Polisi dan rumah sakit Polri

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan, Aplikasi Polri ini merupakan sebuah sistem dalam menyatukan seluruh layanan data, memberikan kemudahan dalam membuat/membangun sebuah layanan baru, mengintegrasikan layanan yang telah ada dan membuat sebuah standarisasi layanan dari hulu hingga hilir.

Baca juga  TINGKATKAN PROFESIONALISME, PRAJURIT YONIF 11 MARINIR IKUTI LATIHAN OPERASI PERTAHANAN PANTAI KOARMADA III

“Sahabat POLRI, perpanjang SIM, pembayaran STNK, pengaduan masyarakat dan layanan POLRI lainnya dapat diakses dengan mudah melalui Aplikasi Polri Super App,” ungkap Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Teguran Humanis Kepada Pengendara Sepeda Motor Yang tidak Menggunakan Helm

Artikel

Sat Lantas Polres Pulang Pisau Patroli Daerah Rawan Laka Lantas

Artikel

Rutinitas Personil Polsek Kahayan Kuala guna cegah terjadinya bahaya tindak kejahatan

Uncategorized

Babinsa Serda Wahyu Berikan Saran, Guna Pemberdayaan Remaja Karang Taruna Desa Sidorukun

BERITA UTAMA

PERTAJAM KEMAMPUAN TEMPUR, PRAJURIT YONMARHANLAN XI LAKSANAKAN LPD TW. I RENANG DASAR

Uncategorized

Personel Polsek Kahayan Kuala menyampaikan pesan Kamtibmas, dan Himbauan kamtibmas

Uncategorized

Inilah Wujud Kecintaan Kodim Brebes pada Petani Bawang Merah Agar Panen Melimpah

Artikel

PDI Perjuangan Siap Sukseskan Bima-Syaeful Mujab untuk Pimpin Kabupaten Tegal