Home / Uncategorized

Selasa, 22 Agustus 2023 - 20:46 WIB

Sosialisasi Pelayanan Polri lewat Aplikasi Polri Super App di Kecamatan Maliku

 

Polres Pulang Pisau – Bripka I Putu Tirta Perteka Bhabinkamtibmas Desa Garantung – Desa Sidodadi Polsek Maliku Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan sosialisasi aplikasi Polri Super App untuk warga masyarakat dikecamatan Maliku dalam rangka edukasi aplikasi pelayanan terpadu Polri untuk warga masyarakat, Selasa (22/08/2023) Pagi.

Sosialisasi ini bertujuan agar warga masyarakat mengerti dan memahami layanan utama Kepolisian yang dapat diakses masyarakat melalui Polri Super App, yang diantaranya, informasi daerah rawan, pengurusan SIM, STNK dan SKCK secara online, informasi E-Tilang, hingga informasi mengenai Pos Polisi dan rumah sakit Polri

Baca juga  Usai Apel Pagi, Wakapolres Pulang Pisau Didampingi Sie Propam Cek Sikap Tampang dan Kerapian Anggota

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan, Aplikasi Polri ini merupakan sebuah sistem dalam menyatukan seluruh layanan data, memberikan kemudahan dalam membuat/membangun sebuah layanan baru, mengintegrasikan layanan yang telah ada dan membuat sebuah standarisasi layanan dari hulu hingga hilir.

Baca juga  Kodim 1002/HST Gelar Pembinaan Keluarga Besar TNI, Jalin Harmoni Demi Keutuhan NKRI

“Sahabat POLRI, perpanjang SIM, pembayaran STNK, pengaduan masyarakat dan layanan POLRI lainnya dapat diakses dengan mudah melalui Aplikasi Polri Super App,” ungkap Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Terus Berikan Himbauan Kamtibmas Personil Satbinmas sambangi petugas SPBU

Uncategorized

Cegah Kriminalitas Anggota Polsek Gelar KRYD.

BERITA UTAMA

Memberikan Himbauan Kamtibmas Kepada Warga Masyarakat Untuk Terciptanya Keamanan Kamtibmas

Uncategorized

Personil Polsek Pandih Batu Sosialisasi Dumas Layanan Call Center Polsek Pandih Batu

BERITA UTAMA

Dandim Brebes Rehabilitasi Hutan dengan Tangan Tuhan

Uncategorized

Penling oleh Anggota Kamseltibcar Sebagai Upaya Ciptakan Situasi kamseltibcarlantas

Uncategorized

Bhabinkamtibmas meminta warga untuk melaporkan bila terjadi Pungli

BERITA UTAMA

Berikan Rasa Aman ditengah Masyarakat Dalam Mengantisipasi serta melaksanakan Patroli KRYD