Home / Uncategorized

Senin, 20 November 2023 - 14:07 WIB

Sosialisasikan Kartu Dumas Presisi Oleh Personil Polsek Kahayan Tengah Saat Sambang Ke Masyarakat

Personil Polsek Kahayan Tengah Saat Sambang Ke Masyarakat,
Foto,

Personil Polsek Kahayan Tengah Saat Sambang Ke Masyarakat, Foto,

 

Polres Pulang Pisau – Bhabinkamtibmas Polsek Kahayan Tengah, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng laksanakan kegiatan Sosialisasi Kartu Pengaduan Masyarakat Presisi bhabinkamtibmas. Kegiatan Sosialisasi tersebut yaitu dengan langsung mendatangi Masyarakat yang ada di, Kecamatan Kahayan Tengah, Kabupaten Pulang Pisau, Kalteng, senin (20/11/2023) .

Kapolres Pulang Pisau AKBP MADA RAMADITA S.I.K., melalui Kapolsek Kahayan Tengah Akp Eko Priyono S.h menyampaikan, kegiatan ini merupakan salah satu upaya dari Bhabinkamtibmas Polsek Kahayan Tengah dalam memperkenalkan Trobosan atau Inovasi teranyar Polri yaitu Kartu Pengaduan Masyarakat yang dimana kartu pengaduan Masyarakat tersebut dapat di akses melalui Hand Phone langsung sehingga memudahkan Masyarakat untuk menyampaikan laporan, pengaduan ataupun keluhannya kepada Polri dimanapun Masyarakat berada

Baca juga  Patroli terus di giatkan untuk antisipasi tindak kejahatan pada Obyek Vital dan sekitarnya

“Dumas Presisi ini sendiri dirancang khusus agar memudahkan Masyarakat dalam hal pengaduan ataupun pelaporan kepada Polri sehingga dengan adanya aplikasi ini diharapkan Masyarakat selalu merasa dekat dengan Polri dan tidak sungkan untuk menyampaikan keluhan ataupun informasi yang penting kepada Polri” ungkap Kapolsek.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Lakukan Cooling System, Bhabinkamtibmas Berupaya Ciptakan Pemilu Damai 2024

Artikel

Kapolres Sampang Pimpin Upacara Sertijab Kabagops dan Kabag SDM Polres Sampang

Uncategorized

Personel Polsek Maliku Sampaikan Himbauan Kamtibmas dalam Kegiatan Sambang Masyarakat.

Uncategorized

Pupuk Kebersamaan, Babinsa Koramil 11/Mirit Komsos Dengan Tokoh Agama

Uncategorized

Cegah Penipuan Online Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sampaikan Bijak Gunakan Medsos

Uncategorized

Polres Pulang Pisau Sebar Brosur Himbauan Kamseltibcarlantas

Uncategorized

Plh. Danramil 08/Alian Hadiri Musdes Rancangan 2024 Minta Tepat Sasaran

Uncategorized

Patroli Rutin, Bripka Mentas Sampaikan Himbauan Kamtibmas Pada Warga Binaan.