Home / Uncategorized

Rabu, 24 Mei 2023 - 16:51 WIB

Sosialisasikan Program UMKM Untuk Pemulihan Ekonomi Melalui Bhabinkamtibmas

Polres pulang pisau – Personil Polsek Banama Tingang, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, Bhabinkamtibmas dapat berperan langsung sebagai triger kepada masyarakat, guna memperlancar pemulihan ekonomi di Kecamatan Banama Tingang, Kabupaten Pulang Pisau, Rabu (24/05/2023)

Baca juga  Turnamen Kebangsaan Jilid III Bola Voli Putra "Kapolsek Banama Tingang Cup" Tahun 2024 Resmi di Buka

Kapolres Pulpis AKBP Mada Ramadita., S.I.K melalui Kapolsek Banama Tingang Iptu. Abi Wahyu Prasetyo. S.Tr.K, menyampaikan, Melalui kegiatan sambang ini diharapkan para Bhabinkamtibmas dapat menyerap informasi serta aspirasi dari masyarakat berkaitan dengan kamtibmas.

Baca juga  Bhabinkamtibmas Food Estate Melaksanakan Sambang Desa dan Menyampaikan Pesan-pesan Kamtibmas

Bhabinkamtibmas dapat berperan langsung kepada masyarakat, guna memperlancar pemulihan ekonomi yang dicanangkan oleh pemerintah pusat

Bhabinkamtibmas berharap bisa menjadi peran penting menjaga stabilitas dan mendorong motivasi dan inovasi bagi masyarakat dalam membangun perekonomian.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Patroli Harkamtibmas, Satsamapta Polresta Palangka Raya Ingatkan Warga Waspadai Pencurian

Artikel

Yayasan bantuan hukum pegasus siap membantu masyarakat yang membutuhkan kepastian hukum.

Uncategorized

Cegah Kriminalitas Piket Siaga Polsek Maliku Laksanakan Patroli malam

Artikel

Eri Cahyadi Ingin Ucapan Karangan Bunga diganti, Kegiatan Sosial Saat Rayakan Pelantikan

Artikel

Dugaan Pelanggaran Kampanye di Fasilitas Umum, Paslon Cabub Nomor Urut 1 Disorot BAWASLU

Uncategorized

Personel Sat Binmas Polres Pulang Pisau terus sosialisasi ” Pos Polisi Keliling”

Artikel

Hari Kedua Personel Kodim 1009/Tanah Laut Kawal Uji Coba Makan Gratis Kepada Siswa Siswi SDN Pabahanan

Uncategorized

Satlantas Polres Pulang Pisau Lakukan Kegiatan Imbauan Kamseltibcar Lantas