Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI

Kamis, 14 Maret 2024 - 16:56 WIB

Stop Karhutla Anggota Satpolairud Sambangi Masyarakat Pesisir

Stop Karhutla Anggota Satpolairud Sambangi Masyarakat Pesisir

Stop Karhutla Anggota Satpolairud Sambangi Masyarakat Pesisir

Polres Pulang Pisau Dalam upaya mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan personel Satpolairud Polres Pulang Pisau , Polda Kalteng Briptu Roni Abdullah memberikan sosialisasi larangan karhutla kepada masyarakat di bantaran Das Kahayan.

Anggota Satpolairud Polres Pulang Pisau juga menyampaikan kepada masyarakat yang tinggal di bantaran Das Kahayan terkait pandemi Covid-19 yang saat ini masih mewabah agar kiranya Masyarakat tetap waspada dan selalu mentaati protokol kesehatan seperti yang sudah di anjurkan oleh pemerintah, Kamis ( 14 / 03 / 2024 ) Pagi.

Baca juga  Pernyataan Tajam Advokat Ridho Dharmawan Akbar, S.T., S.H., C.Med., CPCLE

Kapolres Pulpis AKBP MADA RAMADITA S.I.K. Melalui Kasat Polairud AKP Jaka Waluya, S.H,.M.M menyampaikan kegiatan

ini dilakukan untuk menghadapi musim kemarau yang akan datang dengan fokus utama dari kegiatan ini untuk menumbuhkan kesadaran

dari masyarakat supaya tidak membakar hutan dan lahan di saat musim kemarau nanti apapun alasannya.

Baca juga  Pilkada Jawa Timur Aman, Polda Jatim Sampaikan Apresiasi dan Pesan untuk Warga Masyarakat

“mari kita jaga lingkungan kita agar orang-orang yang kita sayangi tidak terkena dampaknya apalagi dengan situasi pandemi Covid-19

yang saat ini sedang kita alamai jangan sampai akibat dari kebakaran hutan dan lahan tersebut malah memperburuk keadaan kita sekarang,” Tutur Akp Jaka.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Antisipasi Terjadinya Tindak Pidana Polsek Maliku Patroli Malam.

Artikel

Menewaskan Pegowes, Polres Bangkalan Tangkap Pelaku Kasus Tabrak Lari di Jembatan Suramadu pada KM 3.400

Artikel

Bantu Pembangunan Desa, Prajurit Brigif 2 Marinir Turut Serta Dalam TMMD Ke – 119 Di Gresik

Artikel

Pastikan Kelayakan Stadion, Baharkam Polri Lakukan Risk Assessment di Banten International Stadium

BERITA UTAMA

Pelantikan Dan Pengambilan Sumpah Perangkat Desa Slarang Kidul Moch.Dendi Rivaldi.

Artikel

Hadiri Rakernas XVII APEKSI, Dadang Dukung Pembangunan Kota yang Hijau, Smart dan Ramah

Artikel

BENGKEL CMN MANUAL TECH HADIR DI GANDU BAGOR, SIAP LAYANI SEMUA KELUHAN MOTOR ANDA

BERITA UTAMA

OKNUM KETUA KOPERASI TKKBM KUBU RAYA DIDUGA LAKUKAN PELANGGARAN ADMINISTRASI KEUANGAN, CANTUMKAN NOREK BERMASALAH