Home / Uncategorized

Selasa, 13 Juni 2023 - 21:44 WIB

Stop Pungli, Polsek Maliku Gencar Lakukan Sosialisasi Saber Pungli Kepada Warga

 

 

Polres Pulang Pisau – Personel Polsek Maliku Polres Pulang Pisau Polda Kalteng menyambangi masyarakat Kecamatan Maliku untuk diberikan imbauan mengenai saber pungli, Selasa (13/06/2023) pagi.

Kegiatan tersebut guna memberikan sosialisasi tentang larangan pungutan liar (Pungli) kepada warga masyarakat dan sebagai bentuk pencegahan dan pemberantasan pungutan pungli.

Baca juga  Polsek Maliku Laksanakan KRYD di Wilayah Hukumnya

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi mengatakan, dengan dilaksanakannya kegiatan sosialisasi saber pungli ini kami harapkan warga masyarakat khususnya warga Kecamatan Maliku, tidak ada yang melakukan pungutan liar dan bisa bersama-sama mencegah kegiatan pungli.

Baca juga  Antisipasi Terjadinya Tindak Pidana Polsek Pandih Batu Patroli Malam.

“Adanya sosialisasi dari Polsek Maliku ini agar masyarakat merasa nyaman dengan tidak adanya pungli serta agar masyarakat awam lebih mengerti apa itu pungli sehingga tercapai tujuan yang diharapkan,” ujar Ipda Rahmadi.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Bentuk Empati Terhadap Kemanusiaan, Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Ikuti Donor Darah

Uncategorized

Petugas Gabungan di Kecamatan Banjarharjo Patroli Anak Sekolah

Uncategorized

Gencar Polsek Kahayan Kuala lakukan sosialisasi kepada warga terkait Tindak Pidana Perdagangan Orang.

Uncategorized

Mengantisipasi Karhutla, Ini Yang Dilakukan Personil Sat Binmas Polres Pulang Pisau

Uncategorized

Sinergi TNI-POLRI dan MPA Sosialisasi Upaya Pencegahan Kebakaran Hutan Dan Lahan

Artikel

Tingkatkan Keimanan Dan Ketaqwaan, Prajurit Yonif 5 Marinir Laksanakan Sholat Idul Adha 1445 H/2024 M

Uncategorized

Jaga Kamtibmas Tetap Kondusif Anggota Satpolairud Saat Sambangi Masyarakat Pesisir

Artikel

Berbagi Takjil Jelang Buka Puasa, Ditlantas Polda Jatim Ajak Masyarakat Tertib Berlalu Lintas