Home / Uncategorized

Senin, 11 September 2023 - 15:57 WIB

Tak bosan bosannya Polsek Sebangau Kuala Melaksanakan giat KRYD pada malam hari

 

Polres Pulang Pisau – Dalam rangka memelihara sitkamtibmas yang aman dan kondusif ditengah masyarakat, personel Polsek Sebangau Kuala, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, kembali melakukan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) dengan menggelar patroli kamtibmas pada malam hari khususnya di wilkum Polsek Sebangau Kuala. minggu (10/09/2023) malam

Hal ini dilakukan untuk meminimalisir dan mencegah kemungkinan terjadinya tindak kejahatan maupun aksi premanisme pada saat malam hari di Kec. Sebangau Kuala.

Baca juga  Sebelum Pam Aksi Damai, Polresta Palangka Raya Laksanakan Apel Gabungan di Kantor ATR/BPN

Sasaran patroli KRYD kali ini yaitu peredaran minuman keras, senjata tajam, peredaran Narkoba serta kejahatan tertentu di Wilkum Polsek Sebangau Kuala.

Kapolres Pulang Pisau AKBP. Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Sebangau Kuala Ipda Suripno Mulyono. mengatakan kegiatan KRYD ini bertujuan untuk mencegah dan menekan peredaran Narkoba, Minuman keras, Sajam serta tindak kejahatan lainnya seperti Premanisme di Wilkum Kec. Sebangau Kuala.

Baca juga  Giat Kampanye Kamseltibcarlantas oleh Satlantas Polres Pulang Pisau dengan Himbauan Keselamatan Berlalu Lintas

Kami juga menghentikan kendaraan yang melintasi jalan poros desa dan daerah-daerah rawan serta melakukan pemeriksaan badan terhadap masyarakat yang dicurigai agar sitkamtibmas di wilkum Polsek Sebangau Kuala tetap terjaga aman dan kondusif, tambah Kapolsek.

“Terus patuhi anjuran pemerintah dalam mematuhi protokol kesehatan di tengah pandemi covid 19 dan kami ucapkan terimakasih kepada Masyarakat yang tidak melakukan pelanggaran pada saat pelaksanaan KRYD”, tutup Kapolsek. Mu

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Polsek Jabiren Raya Himbau Masyarakat agar Tertib Berlalulintas

Uncategorized

Tekan Angka Kecelakaan, Sat Lantas Tingkatkan Patroli Daerah Rawan Laka

Artikel

Upaya Peningkatan Lyanan Publik Sesui Tema Debat “H.slamet junaidi Menempatkan Jabatan Ke Ilmuan Serta Kemampuan Tanpa Mahar

Uncategorized

Stop Buka Lahan Dengan Cara Membakar Ayo Jaga Hutan

Uncategorized

Sambang ke Masyarakat, Bhabinkamtibmas Food Estate Lakukan Sosialisasi dan Imbauan

Artikel

Sukseskan Ketahanan Pangan Nasional, Kodim 0713 Brebes Tanam Jagung 10 Hektar

Uncategorized

Diduga Tampung Uang Korupsi di Rekening Orang Lain.

Artikel

Syahadat dari Balik Jeruji, Langkah Awal Baru Muhammad Hidayat Usai Menjadi Mualaf