Home / Uncategorized

Rabu, 19 Juni 2024 - 17:04 WIB

Tak Hanya Patroli ini yang dilakukan Piket siaga Polsek Maliku

 

Polres Pulang Pisau – Untuk menjaga Kamtibmas yang aman dan kondusif Piket Siaga Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan Patroli dan operasi premanisme, Selasa (18/06/2024) malam.

Sasaran Patroli dan operasi premanisme kami kali ini adalah Desa Maliku Baru, dalam kesempatan ini kami memeriksa kendaraan dan barang bawaan dari beberapa warga kemudian kami juga menyampaikan pesan-pesan kamtibmas, serta menghimbau kepada warga untuk bersama-sama menjaga kamtibmas yang aman dan kondusif, ucap Kanit SPKT 2 Aipda Taufiq yang memimpin kegiatan

Baca juga  Anggota Satpolairud Berikan Edukasi Larangan Karhutla

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Ipda Rahmadi menyampaikan, kegiatan Patroli merupakan upaya Polres Pulang Pisau, khususnya Polsek Maliku untuk mencegah kriminalitas, premanisme dan menjaga Kamtibmas yang kondusif,

Baca juga  Melaksanakan Giat rutin Bhabinkamtibmas Bripda achmad fauzi Membagi Masker sekaligus menyambangi warga binaan nya

” Kapolsek berharap dengan adanya kegiatan Patroli dan operasi premanisme ini situasi Kamtibmas di wilkum Polsek Maliku aman dan kondusif.

Share :

Baca Juga

Artikel

Dandim 1612/Manggarai, Selaku Inspektur Upacara Peringatan HUT TNI ke-78 dengan Tema “TNI PATRIOT NKRI, PENGAWAL DEMOKRASI UNTUK INDONESIA MAJU

Uncategorized

Babinsa Koramil 08/Alian Serka Sutrisman Dampingi Petugas Lakukan Basmi Nyamuk

Uncategorized

Personel Polsek Kahayan Kuala sambangi warga dan Memberikan himbauan Tentang Larangan Membakar hutan dan lahan.

Artikel

Rutinitas Personil polsek Kahayan kuala melaksanakan serah terima piket penjagaan mako polsek Kahayan kuala

Uncategorized

Personil Polsek Pandih Batu sosialisasi Larangan adanya Pungutan Liar.

BERITA UTAMA

Pengabdian AKABRI 1994 Bertemakan Bagimu Negeri Jiwa Raga Kami

Artikel

Giat Sosialisasi Akun Media Sosial Humas Polres Pulang Pisau

BERITA UTAMA

Bati Tuud Koramil 09/Kutowinangun Hadiri Laporan Pertanggungjawaban APBDes Pejagatan 2022