Home / Uncategorized

Jumat, 30 Agustus 2024 - 18:59 WIB

Tak Hanya Patroli ini yang dilakukan Piket siaga Polsek Maliku

 

Polres Pulang Pisau – Untuk menjaga Kamtibmas yang aman dan kondusif Piket Siaga Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan Patroli dan operasi premanisme, Kamis (29/08/2024) malam.

Sasaran Patroli dan operasi premanisme kami kali ini adalah Desa Maliku Baru, dalam kesempatan ini kami memeriksa kendaraan dan barang bawaan dari beberapa warga kemudian kami juga menyampaikan pesan-pesan kamtibmas, serta menghimbau kepada warga untuk bersama-sama menjaga kamtibmas yang aman dan kondusif, ucap Kanit SPKT 2 Aiptu Jatmiko yang memimpin kegiatan

Baca juga  Personel Polsek Kahayan Tengah Sosialisasikan Pelayanan Publik Call Center Polsek Kahayan Tengah

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Ipda Rahmadi menyampaikan, kegiatan Patroli merupakan upaya Polres Pulang Pisau, khususnya Polsek Maliku untuk mencegah kriminalitas, premanisme dan menjaga Kamtibmas yang kondusif,

Baca juga  Himbau Kamseltibcarlantas, Satlantas Lakukan Penling di Kota Pulang Pisau

” Kapolsek berharap dengan adanya kegiatan Patroli dan operasi premanisme ini situasi Kamtibmas di wilkum Polsek Maliku aman dan kondusif.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

YONMARHANLAN XIV SORONG BERSIHKAN POHON TUMBANG DI JALANAN

Uncategorized

Kembali, Briptu Arief Wibowo Sosialisasikan Cegah Karhutla

Artikel

DANREM 174/ATW MENGIKUTI UPACARA HARI LAHIR PANCASILA TAHUN 2024

Uncategorized

Personel Samapta Polsek Kahayan Kuala sambangi warga dan Memberikan himbauan Maklumat Kapolda Kalteng Tentang Larangan Membakar hutan dan lahan

Uncategorized

Dalam upaya cegah kejadian C4 di Obvit dan sekitarnya sat samapta gelar Patroli Stasioner

BERITA UTAMA

Terus Berikan Himbauan Kamtibmas Personil Satbinmas Sambangi Petugas SPBU

Uncategorized

Polsek Banama Tingang Terus Lakukan Upaya Pendekatan Untuk Memberikan Pemahaman Karhutla Kepada Masyarakat

Uncategorized

Gelar Patroli Maja untuk antisipasi Karhutla sejak dini