Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI

Sabtu, 3 Februari 2024 - 16:13 WIB

Teguran Humanis Kepada Pengendara Sepeda Motor Yang tidak Menggunakan Helm

Teguran Humanis Kepada Pengendara Sepeda Motor Yang tidak Menggunakan Helm

Teguran Humanis Kepada Pengendara Sepeda Motor Yang tidak Menggunakan Helm

 

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Anggota Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Pulang Pisau memberikan peringatkan kepada pengendara motor yang tidak menggunakan helm dengan mengabaikan keselamatan dirinya dan pengguna jalan yang lain, Sabtu (3/1/2024).

Kasat Lantas AKP Nurhadi menjelaskan bahwa teguran kami berikan salah satunya ke pengendara sepeda motor yang tidak memakai helm SNI saat berkendara,” ujar Kasat Lantas

Baca juga  Cegah Kriminalitas Piket Siaga Polsek Maliku Laksanakan Patroli malam

“Selain pengendara sepeda motor, Personil Polantas juga memberi teguran ke pengemudi mobil yang tidak mengenakan safety belt (sabuk pengaman).kemudian, pihaknya juga memberi arahan kepada pengemudi mobil angkutan barang agar tidak membawa penumpang di atas kabin. guna menjaga keselamatan dalam berkendara.

Selanjutnya, personel Polantas juga memberikan arahan dan edukasi melalui imbauan

Baca juga  Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Dampingi Pemdes Sidomukti Salurkan Bantuan Beras Alokasi Bulan Oktober 2023

maupun brosur ke pengguna Jalan terkait keselamatan berlalu lintas. terakhir, pihaknya melakukan pengamanan dan penjagaan maupun pengaturan arus lalulintas di Jalan raya.

“Harapannya, dengan adanya Patroli ini, masyarakat akan merasa aman dan nyaman saat berkendara. Serta,

kegiatan ini harapannya akan menekan angka kecelakaan lalulintas di Jalan raya Seputaran Kota Pulang Pisau,” ujar Kasat Lantas

Share :

Baca Juga

Artikel

Kepala sekolah MAN 2 harus di nonjobkan terkait banyaknya dugaan pungli sekolah

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng Turut Berkontribusi dalam Merawat Kesehatan Mental, Penyaluran Obat ODGJ Dilakukan di Desa Binaan

Artikel

Polsek Pandih Batu Patroli Malam Cek Tower Telkomsel Kec. Pandih Batu

Artikel

Jaga Situasi tetap Aman, Piket Satlantas Polres Pulang Pisau laksanakan Patroli pada sejumlah Gereja

BERITA UTAMA

Personil Polsek Banama Tingang sosialisasi Larangan adanya Pungutan Liar.

BERITA UTAMA

Energi Baru Langkah dan Gerak PKK

BERITA UTAMA

Makorem Wijayakusuma Diserbu Anak TK, Ingin Dekat Dengan TNI nya

Artikel

Bhabinkamtibmas Polsek Kahayan Tengah Rangkul Warga Masyarakat Wujudkan Pemilu Damai 2024