Home / Uncategorized

Sabtu, 11 November 2023 - 17:36 WIB

Ternyata Ini Strategi Satpolairud Polres Pulpis Sampaikan Sanksi Bagi Pelaku Karhutla

Ternyata Ini Strategi Satpolairud Polres Pulpis Sampaikan Sanksi Bagi Pelaku Karhutla,
Foto,

Ternyata Ini Strategi Satpolairud Polres Pulpis Sampaikan Sanksi Bagi Pelaku Karhutla, Foto,

Polres Pulang Pisau Dalam upaya mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan personel Satpolairud Polres Pulang Pisau , Polda Kalteng Bripka Alamsyah memberikan sosialisasi larangan karhutla kepada masyarakat di bantaran Das Kahayan.

Anggota Satpolairud Polres Pulang Pisau juga menyampaikan kepada masyarakat yang tinggal di bantaran Das Kahayan terkait pandemi Covid-19 yang saat ini masih mewabah agar kiranya Masyarakat tetap waspada dan selalu mentaati protokol kesehatan seperti yang sudah di anjurkan oleh pemerintah, Selasa (11/11/2023) Pagi.

Baca juga  Polresta Malang Kota Berhasil Amankan Tersangka Pencuri Motor Milik Polisi

Kapolres Pulpis AKBP Mada Ramadita, S.I.K., Melalui Kasat Polairud AKP Jaka Waluya, S.H menyampaikan kegiatan ini dilakukan untuk menghadapi musim kemarau yang akan datang dengan fokus utama dari kegiatan ini untuk menumbuhkan kesadaran dari masyarakat supaya tidak membakar hutan dan lahan di saat musim kemarau nanti apapun alasannya.

Baca juga  Komandan Yonmarhanlan IV Ikuti Kampanye Keselamatan Pelayaran Batam Tahun 2024

“Mari kita jaga lingkungan kita agar orang-orang yang kita sayangi tidak terkena dampaknya apalagi dengan situasi pandemi Covid-19 yang saat ini sedang kita alamai jangan sampai akibat dari kebakaran hutan dan lahan tersebut malah memperburuk keadaan kita sekarang,” tutup Kasatpolairud.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Sambang Kamtibmas di Desa Binaan, Bhabinkamtibmas Polsek Maliku, Sampaikan Larangan Karhutla.

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Desa Tumbang Nusa Sosialisasi Tentang Larangan Membakar Hutan dan Lahan

Uncategorized

Personel Polsek Banama Tingang Berikan Himbauan Karhutla Saat Patroli Malam

Uncategorized

Siapkan Strategi Pengamanan Akhir Tahun, Polres Pulang Pisau Gelar Latpra Ops Lilin Telabang 2024

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 22/Ayah Hadiri Laporan Pertanggungjawaban APBDes 2022 Desa Jintung

Uncategorized

Wakapolda Jatim Didampingi Dirdik Kodik Latal Buka Diklat Integrasi Kebangsaan TNI-Polri 2023

Artikel

Pleno Penetapan pasangan Bupati dan Wakil Bupati terpilih Tanjung Jabung Barat

Artikel

Sambil Bagikan Bansos, Kapolsek Jabiren Raya Laksanakan Cooling System Pasca Pilkada