Home / Uncategorized

Jumat, 17 Maret 2023 - 18:15 WIB

Tingkatkan Giat Patroli Objek Vital dengan sasaran SPBU Personil Polsek Jabiren Raya Patroli Antisipasi antrian pembeli BBM bersubsidi

 

Polres Pulang Pisau – Ciptakan situasi yang aman dan Kondusif Personil Polsek Jabiren Raya, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng melaksanakan Patroli Sambang ke SPBU, Jumat (17/03/2023)

Kegiatan Patroli tersebut rutin dilakukan untuk memantau situasi keamanan dan kelancaran aktifitas pengisian BBM di sejumlah SPBU yang ada di wilayah hukum Polsek Jabiren Raya, sekaligus menghimbau kepada petugas SPBU untuk selalu meningkatkan kewaspadaan dan peka terhadap perkembangan situasi pasca penyesuaian harga BBM.

Baca juga  Sambangi desa anggota polsek sebangau Kuala Sampaikan Pesan Kamtibmas kepada Warganya

Sementara itu, Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kapolsek Jabiren Raya Ipda Zendri P. Habeahan S.H mengatakan tujuan kegiatan patroli tersebut adalah untuk memantau serta memastikan kelancaran aktifitas masyarakat dalam pengisian BBM di SPBU.

Baca juga  Menjaga silahturahmi Bhabinkamtibmas Food Estate desa Sanggang Menyambangi warga binaan nya

Kegiatan patroli sambang ini juga sebagai upaya menciptakan keamanan wilayah serta memberikan rasa aman dan nyaman di masyarakat,” ujarnya

Dari hasil pantauan petugas patroli di SPBU aktifitas pengisian BBM berjalan lancar tidak nampak antrian panjang pengendara bermotor yang mengantri untuk melakukan pengisian BBM nya.

Share :

Baca Juga

Artikel

Buka Kobe Cup Ke-8, Dandim Temanggung Tekankan Sportivitas

Artikel

TNI-Polri Kompak! Patroli Gabungan Sasar Titik Rawan di Batang

Artikel

Babinsa Bendorejo Udanawu Dampingi Tanam Padi Beri Semangat Pada Poktan Maju Tani

Uncategorized

Cegah Karhutla, Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Monitoring Ketersediaan Air di Sekat Kanal

BERITA UTAMA

Sambangi Pedagang Bibit Tanaman, Babinsa Koramil 13/Buluspesantren Pantau Stok Bibit Tanaman Cabai

BERITA UTAMA

Ketua Presidium Forum Pers Independent (FPII) kunjungi Balai Latihan Kerja (BLK) Lapas Cibinong

BERITA UTAMA

Danmenart 2 Marinir Terima Laporan Korps Kenaikan Pangkat Perwira TNI AL

Uncategorized

Babinsa Dan Bhabinkamtibmas Kawal Karnaval HUT RI Ke – 78