Home / BERITA UTAMA / DAERAH / NASIONAL / TNI-POLRI / Uncategorized

Rabu, 5 Juli 2023 - 16:30 WIB

Tingkatkan Hubungan Kerjasama Yang Baik, Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Komsos Dengan Perangkat Desa

KODIM 0709/ KEBUMEN – Guna meningkatkan hubungan kerja yang baik di wilayahnya, Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Sertu Muhammad Nawawi melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama perangkat desa Tambaksari Kecamatan Kuwarasan Kabupaten Kebumen Provinsi Jawa Tengah, Rabu (05/07/2023)

Selain untuk menjalin tali silaturahmi, kehadiran Babinsa dalam Komsos ini juga menerima penyampaian dari perangkat desa terkait dengan rencana KKN Mahasiswa Unsoed Purwokerto diwilayah desa Tambaksari.

Baca juga  Polisi Berhasil Amankan Belasan Motor di Bangkalan Diduga Hasil Curanmor

Babinsa mengatakan, Komsos dengan Perangkat desa secara langsung hasilnya akan lebih efektif sehingga nantinya Perangkat desa dapat menyebarluaskan kepada warganya dan juga sebaliknya, Babinsa juga bisa mendapatkan informasi dan mengetahui permasalahan yang dihadapi masyarakat.

“Sebagai Babinsa kita bisa segera dapat memberikan solusi yang baik sehingga bisa menyelesaikan permasalahan,” jelasnya.

Baca juga  HUT Ke 5 LSM Gmicak Gelar Doa Bersama dan Santuni Anak Yatim

Menurutnya, mempunyai tanggung jawab kepada semua warga yang ada di wilayah binaan itu merupakan salah satu tugas seorang Babinsa.

“Babinsa adalah ujung tombaknya Koramil di lapangan, maka kegiatan komsos yang dilaksanakan oleh Babinsa dapat diterima dan membawa banyak pengaruh positif bagi masyarakat,” pungkas Babinsa. (SSY’95Arm/Pendim)

#TNIADMengabdiDanMembangunBersamaRakyat

Share :

Baca Juga

Artikel

Pidana Korupsi di Kab, Sampang Pelaku Kades Pj Kades Sekdes Dan Pemerintah Sampang Penuh Drama Saimbara

Artikel

Ribuan Pendukung Anies- Muhaimin Tumpah Ruwah di Lapangan Pendawa Lebaksiu Tegal

BERITA UTAMA

Bhabinkamtibmas Polsek Sebangau Kuala Berikan Edukasi larangan Karhutla untuk Warga Masyarakat

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Food Estate Sambangi Masyarakat dengan Beri Himbauan

Artikel

Satuan Binmas Polres Pulang Pisau , Sambangi Warganya terkait Tindak Pidana perdagangan Orang

BERITA UTAMA

APEL PAGI DAN PENYEMATAN KENAIKAN PANGKAT PEGAWAI LAPAS PAMEKASAN

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sosialisasi Aplikasi Polri Super App

Artikel

Jubir Pemenangan Risma & Gus Hans, Elektabilitas Keduanya Cukup Tinggi