Home / Uncategorized

Selasa, 28 November 2023 - 13:23 WIB

Truk Overload Dicegat, Sopir Diberi Teguran

Truk Overload Dicegat, Sopir Diberi Teguran

Truk Overload Dicegat, Sopir Diberi Teguran

 

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Satuan Lalulintas Polres Pulang Pisau memberikan teguran terhadap pengemudi mobil angkutan yang kelebihan muatan, Senin (27/11/2023).

Teguran itu diberikan karena dinilai membahayakan dan melanggar ketentuan tentang muatan.

Sejumlah truk dan kendaraan angkutan barang lainnya yang membawa muatan berlebih, sering disebut ODOL (Over Dimension Overload) dinilai melakukan pelanggaran berdasarkan Undang–Undang Lalulintas Dan Angkutan Jalan Pasal 307 jo Pasal 169 ayat 1.

Baca juga  Rutin personil polsek Pandih Batu sosialisasi tentang larangan karhutla malam

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kasatlantas AKP Nurhadi, mengatakan penertiban ini dilakukan demi menekan kecelakaan lalu lintas di wilayah Kabupaten Pulang Pisau.

Baca juga  Rangkul Warga Binaan, Polsek Sabangau Ajak Masyarakat Rawat Kelestarian Alam

“Maka perlu adanya peneguran kepada pengemudi yang tidak sadar dengan hukum dan melalaikan keselamatan pribadi dan orang lain. Tindakan ini berdasarkan hukum yang berlaku demi kenyamanan berkendara bersama,” tegas Kasatlantas.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Personel Sat Samapta melakukan Patroli Dialogis dan sampaikan himbauan kamtibmas

Uncategorized

Kapolres Pulang Pisau Pimpin Upacara Korp Rapor Kenaikan Pangkat Personel

Uncategorized

Bentangkan Spanduk, Polsek Sabangau Serius Cegah Karhutla

Uncategorized

Melalui Kegiatan Sambang, Polsek Maliku Ajak Masyarakat untuk Wujudkan Kamtibmas yang Aman

Uncategorized

Kanit Bhabinkamtibmas Sosialisasikan Maklumat Kapolda Kalteng tentang bahaya Karhutla

Artikel

Upaya Bersama Jaga Kebersihan Lingkungan, Babinsa Bantu Warga Potong Rumput Liar

Uncategorized

PERSONEL SATBINMAS POLRES PULPIS SOSIALISASI TENTANG BAHAYA DAN ACAMAN KARHUTLA

BERITA UTAMA

Ketum Dharma Pertiwi Beri Semangat Peserta Angklung Untuk Pecahkan Rekor Dunia