Home / Uncategorized

Kamis, 7 September 2023 - 17:57 WIB

Tugas Perdana Sebagai Babinsa di Koramil 19/ Kuwarasan, Koptu Fung Kurniawan Bangun Sinergitas Dengan Aparatur Pemerintah Desa

KODIM 0709/KEBUMEN – Dengan bertambahnya Personil Babinsa di Koramil 19/ Kuwarasan tentunya akan memperkuat Koramil Kuwarasan dalam melaksanakan tugas tugas Pembinaan Teritorial (Binter) di wilayah Kecamatan Kuwarasan. Koptu Fung Kurniawan anggota Koramil 19/ Kuwarasan telah mendapatkan tugas Perdana dari Danramil sebagai Babinsa di desa Sawangan wilayah Koramil 19/ Kuwarasan Kodim 0709/Kebumen, Kamis (07/09/2023)

Dengan membawa surat perintah dari Plh Danramil 19/ Kuwarasan Kapten Inf Bambang Muldianto, Babinsa Koptu Fung Kurniawan langsung berkunjung ke Balai desa Sawangan lakukan Komunikasi sosial (Komsos) untuk menjalin hubungan dan kerjasama dengan calon mitra karib diantaranya adalah Kepala desa dan perangkat desa.

Baca juga  Cegah Aksi Kriminalitas, Sat Samapta Polres Pulang Pisau Tingkatkan Patroli Pasar

Dalam kunjungan perdananya Koptu Fung Kurniawan sebagai Babinsa di Desa Sawangan memperkenalkan diri secara singkat dengan suasana penuh keakraban. Kehadiran Fung Kurniawan disambut baik Kepala desa beserta perangkat desa yang lainnya.

Baca juga  Wakomindo: Fokus pada Kompetensi Wartawan Sesuai UU Pers

Pelaksanaan kegiatan Komunikasi Sosial ini merupakan langkah awal yang dilakukan Koptu Fung Kurniawan untuk melaksanakan tugas sebagai Babinsa desa Sawangan wilayah Koramil 19 /Kuwarasan. Semoga akan selalu terjalin hubungan yang baik dengan Kades, perangkat desa, tokoh agama, tokoh masyarakat dan seluruh komponen masyarakat yang ada di wilayah desa Sawangan. (SSY’95Arm/Pendim)

#TNIADMengabdiDanMembangunBersamaRakyat

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Babinsa Koramil 08/Alian Pantau Perkembangan Wilayah Kampanye Terbuka Calon Kades Jatimulyo

Uncategorized

Tim Puslitbang Polri Lakukan Penelitian di Polresta Palangka Raya

Artikel

Polsek Sebangau Kuala Laksanakan Sosialisasi Saber Pungli

Uncategorized

Stop Peti Personil Polsek Banama Tingang Himbau Masyarakat Agar Stop Lakukan Penambangan Liar Yang Dapat Merusak Lingkungan

Uncategorized

Sampaikan Larangan Karhutla Kepada Masyarakat Oleh personil Polsek Kahayan Tengah

Artikel

Polda Jatim Terjunkan Tim TAA Olah TKP Laka di Pantura Gresik

Uncategorized

Melalui Patroli Rutin, Polsek Maliku Ajak Masyarakat untuk Jaga Kamtibmas

Uncategorized

Satlantas Polres Sampang Peduli Terhadap Pengguna Jalan