Home / Uncategorized

Rabu, 7 Juni 2023 - 23:40 WIB

Unit Kamsel Satlantas Polresta Gelar Dikmas Lantas di Jalan S Parman

Polresta Palangka Raya – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polresta Palangka Raya kembali menggelar kegiatan Pendidikan masyarakat (Dikmas) bagi masyarakat Kota Palangka Raya, Rabu (7/6/2023) pagi.

Kegiatan tersebut dipimpin oleh Kanit Keamanan dan Keselamatan (Kamsel) Satlantas Polresta Palangka Raya Ipda Luthfi Tri Wulansari beserta anggotanya Aiptu Surya Mardhani, Aipda Ade Hermanto, Brigadir Anton Kurniawan dan Briptu Anggriyani F. Ginting.

Baca juga  Dandim Bacakan Amanat Pangdam V/Brawijaya Pada Upacara 17-An

Luthfi menjelaskan, Dikmas kali ini ditujukan bagi sejumlah pengendara yang melintas di bilangan Jalan S Parman tepatnya di bawah Jembatan Kahayan dengan membagikan leaflet yang berisi tentang panduan tertib berlalu lintas di jalan raya.

Baca juga  Temui Warga di Sungai, Aipda Sudarto Ajak Jangan Bakar Lahan

Lebih lanjut dirinya juga mengimbau kepada masyarakat pengguna jalan terutama anak-anak remaja agar senantiasa mematuhi aturan dan rambu-rambu lalu lintas serta senantiasa mengutamakan keselamatan dalam berkendara. (b1b)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku laksanakan DDS dan sosialisasi larangan membakar hutan

Uncategorized

Kanitsamapta Polsek Maliku Sosialisasi Larangan Karhutla

Artikel

Board of Region Management (BRM) PTPN IV Regional V Silaturahmi ke BPKP Kalsel, Bahas Program Pengentasan Stunting

Artikel

Ayo Jaga Lingkungan Dengan Tidak Karhutla

Artikel

Putra Putri Dayak Ikut Seleksi Pusat Akpol Kenal Budaya Lain, Makin Toleran

BERITA UTAMA

Evan Ernest Juno Siswa SMPN 9 Surabaya Prestasi di Sepak Bolan

Artikel

DANKORMAR HADIRI RAKOR KE 2 REKRUTMEN SPPI TAHUN 2025

Uncategorized

Patroli Dialogis Dan Kryd, Personil Polsek Kahayan Kuala Sampaikan Pesan Kamtibmas Kepada Warga