Home / Uncategorized

Sabtu, 10 Juni 2023 - 17:11 WIB

Untuk wujudkan Kamtibmas yang kondusif personil Satbinmas Sambangi tokoh masyarakat

 

Pulang Pisau – Sat Binmas Polres Pulang Pisau laksanakan sambang wujudkan sinergitas dengan tokoh masyarakat
Personel satbinmas laksanakan sambang ke masyarakat atau ormas, toda maupun toga dengan tujuan mengingatkan kepada masyarakat waspada terhadap gangguan kamtibmas, Sabtu ( 10/06/2023).

Kapolres Pulpis AKBP Mada Ramadita, S.I.K. melalui Kasat Binmas Polres Pulang AKP Ujang Kustarman melaksanakan sambang atau bertatap muka langsung dengan warga masyarkat untuk menjalin silaturahmi dan kebersamaan dalam meningkatkan sinergitas sambil menitipkan pesan-pesan dan himbauan Kamtibmas agar situasi aman dan kondusif.

Baca juga  Cegah Balapan Liar dan Tawuran, saat Ramadhan, Sat Samapta laks Patroli Blue Light di fasilitas Public

Dalam sambangnya, personil Satbinmas menitipkan beberapa pesan kamtibmas agar warga masyarakat meningkatkan kewaspadaan guna mencegah terjadinya tindak pidana kejahatan serta mengajak masyarakat untuk berperan aktif dalam menjaga keamanan di lingkungan tempat tinggalnya masing masing agar tetap aman dan kondusif

“Waspadalah terhadap penduduk pendatang dan selalu bekerja sama dengan aparat lingkungan serta kelurahan ataupun desa dan bhabinkamtibmas dalam hal memberikan informasi tentang adanya gangguan kamtibmas dan masyarakat jangan mudah terprovokasi sehingga terwujudnya rasa aman dan damai di lingkungan sekitar” ucapnya.

Baca juga  Bhabinkamtibmas Food Estate Laks Himbauan Larangan Karhutla

“bahwa selain terjalin hubungan yang baik antara warga masyarakat dengan Polri, anggota Binmas juga akan segera mengetahui perkembangan situasi kamtibmas di wilayah lingkungan tempat tinggal,”. Tutup ujg.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Melalui Program Bajaka Presisi, Bhabinkamtibmas Food Estate Polres Pulang Pisau Ajak Anak-Anak Gemar Membaca

BERITA UTAMA

Rutin Cek Senpi dan Inventaris Dinas, Ini Tujuan Personel SPKT Polsek Bukit Batu

Uncategorized

Polresta Palangka Raya Pam Sholat Isya dan Tarawih di Masjid Al-Munawarrah

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Pandih Batu Sampaikan Penyuluhan Terkait Tindak Pidana Perdagangan Orang

Uncategorized

TNI dan Masyarakat Bersatu Padu Membangun Cross Way dalam Program TMMD ke-116 di Desa Compang Ndejing

Uncategorized

Jelang HUT ke 78 TNI, ada hal unik dalam kegiatan TNI AD FAIR 2023.

BERITA UTAMA

Jum’at Curhat Bersama Kapolda Babel, Ini Pesannya

Uncategorized

Turun ke Jalan Personel Polsek Maliku lakukan ini