UPAYA DETEKSI DINI KONDISI KESEHATAN,PRAJURIT BRIGADE INFANTERI 3 MARINIR LAKSANAKAN URIKES HARI KE-2

TNI AL, Dispen Kormar (Sorong), Rabu,(05/04/2023). Sebagai Upaya deteksi dini dan antisipasi terhadap Kesehatan prajurit Rajawali Papua melaksanakan Uji Pemeriksaan Kesehatan (Urikes) Hari Ke-2 di Rumah Sakit Angkatan Laut Dr.Oetojo, Jl. Ahmad Yani, Klademak, Kecamatan Sorong Manoi , Kota Sorong, Papua Barat Daya.

Urikes kali di laksanakan dalam bentuk peduli kesehatan terhadap diri sendiri dan lingkungan, dimana pada kegiatan tersebut dilaksanakan pemeriksaan diantaranya pemeriksaan tensi tekanan darah, Lab darah dan urine, jantung, kesehatan Mata, gigi serta Pemeriksaan lengkap dan kompleks, meliputi pemeriksaan Thorax Photo dan Elektrokardiografi (EKG).

Baca juga  Personil Polsek Sebangau Kuala sambangi Warga Sekitar Memberikan Himbauan Kamtibmas

Kegiatan uji pemeriksaan kesehatan dilaksanakan oleh prajurit Brigif 3 Marinir dalam rangka urikes rutin TA 2023, selain dari itu kegiatan ini juga bertujuan untuk mengetahui Kondisi kesehatan setiap Prajurit, Kesehatan Prajurit adalah yang paling utama guna menghadapi tantangan tugas kedepan.

Baca juga  Sampaikan larangan Karhutla kepada masyarakat, saat laks Patroli Dialogis

Urikes berkala ini merupakan salah satu sarana kontrol untuk mengetahui kondisi kesehatan prajurit Petarung “ Rajawali Papua “ untuk melaksanakan tugas sehari – hari serta memenuhi persyaratan mengikuti pendidikan, penugasan, dan Usulan Kenaikan Pangkat (UKP).

Share :

Baca Juga

Artikel

Personel Polsek Banama Tingang Himbau Masyarakat Agar Stop Lakukan Penambangan Liar Yang Dapat Merusak Lingkungan

Artikel

Pelaku Penganiayaan Istri Siri di Desa Jelgung Sampang Ditangkap Satreskrim Polres Sampang

Artikel

Babinsa Koramil 1612-02/Komodo Dukung Musrenbang RKPD 2025 di Boleng

Uncategorized

kegiatan Pengaturan Pagi tersebut merupakan bentuk wujud Polri dalam menjaga keamanan dan ketertiban Masyarakat

Uncategorized

Personel Satpolairud Polres Pulpis Lakukan Pemeliharaan dan Perawatan Kapal

BERITA UTAMA

Antisipasi gangguan kamtibmas diwilkum Polsek Sebangau Kuala Personil Polsek Sebangau Kuala laks Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD)

BERITA UTAMA

Dialog Dengan Warga Bhabinkamtibmas Sampaikan Pesan Kamtibmas

Artikel

Kodim 0709/Kebumen Gelar Upacara Penutupan TMMD Sengkuyung II TA. 2023