Home / Uncategorized

Rabu, 27 September 2023 - 17:08 WIB

Urai Kemacetan Diperbaikan Jalan, Personil Polres Pulang Pisau Atur Arus Lalu Lintas

 

Pulang Pisau – Dalam rangka memberikan kenyamanan dan kelancaran arus lalu lintas Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng menurunkan personilnya merekayasa arus lalu lintas untuk mengurai kemacetan di Jalan Trans Kalimantan Desa Tumbang Nusa Kec. Jabiren Raya Kab. Pulang Pisau yang disebabkan oleh perbaikan jalan sepanjang kurang lebih 1,5 KM.

Baca juga  Bhabinkamtibmas Polsek Pandih Batu Sambang Desa Sosialisasi Kamtibmas

Dalam mengurai kemacetan arus lalu lintas di lokasi perbaikan, Personil Polres Pulang Pisau menggunakan sistem buka tutup.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kasat Lantas AKP Nurhadi menuturkan, penempatan personil di lokasi perbaikan jalan merupakan bentuk nyata dari pelaksanaan tugas anggota Polri di lapangan dalam memberikan perlindungan, pengayoman dan pelayanan kepada masyarakat.

Baca juga  Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sosialisasi Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) di Desa Binaannya

Ditambahkan AKP Nurhadi, ia juga mengharapkan kepada personil yang bertugas untuk membantu kelancaran lalu lintas agar bekerja dengan semangat dan bertanggungjawab sehingga dapat tercipta kamseltibcarlantas. (Humasrespulpis)

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Bersinergi, Polsek Sabangau Dampingi Ibu Danrem 102/PJG Kunjungi Lansia di Danau Tundai

Artikel

Dikerjakan Asal-asalan Dinas Dan Kelurahan Saling Lempar Saat Dikonfirmasi Wartawan

BERITA UTAMA

Bhabinkamtibmas Sampaikan Himbauan Prokes Covid-19

BERITA UTAMA

Antisipasi Gangguan saat Malam Hari, Polresta Palangka Raya Cek Keamanan Tahanan Mako

Uncategorized

Berikan Edukasi Kepada Masyarakat Pesisir Tentang Kamtibmas Perairan

Artikel

Polres Melawi dan Instansi Terkait Cek Lokasi PETI Temukan Dampak Kerusakan Parah

Uncategorized

Personel Polsek Maliku Awali Tugas Dengan Laksanakan Apel Pagi dan Serah Terima Piket Jaga

Uncategorized

Rutin Sambangi Toko emas Personil Satbinmas Ingatkan Untuk Selalu Waspada